Piala Dunia 2018
10 Pemain yang Sukses Memenangi Piala Dunia Sekaligus Liga Champions, Siapa Berikutnya?
Ternyata hanya ada 10 pemain yang sukses menjuarai Piala/Liga Champions dan Piala Dunia pada tahun yang sama. Siapa saja mereka?
Editor:
Ani Susanti
(PATRIK STOLLARZ/AFP)
Dari kanan ke kiri: Thomas Mueller (kanan), Toni Kroos (tengah), Sami Khedira, merayakan gol yang dicetak Kroos untuk Jerman ke gawang Republik Ceska dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Hamburg, 8 Oktober 2016.
Empat tahun kemudian pemain Real Madrid mengulang prestasi tersebut.
Roberto Carlos sukses meraih gelar Liga Champions dan meraih Piala Dunia 2002 bersama Brasil.
Pemain ke-10 yang sukses memenangi pencapaian tersebut adalah Sami Khedira.
Pada tahun 2014, Sami Khedira memenangi Liga Champions bersama Real Madrid.
Baca: Hotman Paris Sebut Tujuannya Sumbang Uang Rp 100 Juta pada Muhammad Zohri, Ingatkan Para Pejabat
Tahun yang sama, Jerman memastikan diri menjadi juara Piala Dunia usai menaklukan Argentina 1-0 di final.
Siapakah pemain selanjutnya yang akan menorehkan catatan yang sama?
Artikel ini telah tayang di Bolasport.com dengan judul 10 Pemain yang Sukses Memenangi Liga Champions Sekaligus Piala Dunia, Siapa yang ke-11?.
