Protes Pedagang Pasar Sore Bondowoso Lapaknya Mendadak Dipindah, Beber Kenyataan: Makin Rugi
Puluhan pedagang Pasar Sore wadul ke Komisi II DPRD Bondowoso. Protes mendadak bakal dipindahkan ke lantai 2 Pasar Induk: kenyataannya bikin rugi.
TRIBUNJATIM.COM, BONDOWOSO - Puluhan pedagang Pasar Sore wadul ke Komisi II DPRD Bondowoso usai menerima surat pemindahan lokasi berdagang.
Dalam surat tersebut, para pedagang bakal dipindahkan ke lantai 2 Pasar Induk Bondowoso.
Mereka menilai kebijakan tersebut bakal merugikan para pedagang.
Tak hanya itu, menyusul surat pemindahan diterbitkan, lapak pedagang Pasar Sore ditertibkan. Sehingga, mereka tak bisa menggelar dagangan.
Baca juga: Sejoli Naik Sriwijaya Air SJ 182 Pakai KTP Teman, Tak Masuk di Daftar Korban, Paman Berharap Bantuan
Baca juga: Kondisi Dalam Kabin Sriwijaya Air Sebelum Take Off Divideo Ibu, Sri: Telpon Terputus, Tanda Terakhir
Seorang pedagang ayam pasar sore, Siti Aisyah (40) mengatakan tujuan kebijakan tersebut diberlakukan untuk menghindari kerumunan dan menyangkut kebersihan.
Biasanya, para pedagang Pasar Sore berjualan di luar gedung Pasar Induk.
"Surat itu diberikan kepada kami secara mendadak tanpa diskusi terlebih dahulu. Sebetulnya, bila kami berdagang di lantai 2 justru makin berkerumun. Karena kami melapak berdampingan. Pasar Sore harus tetap ada," katanya, Selasa (12/1/2021).
Ia mengungkapkan, para pedagang tak pernah berniat menentang aturan pemindahan yang telah dicanangkan.
Baca juga: 12 Orang Bakal Suntik Vaksin Pertama di Balai Kota Surabaya, Wali Kota Sebut Bakal Ada Screening
Baca juga: Ramalan Cinta Zodiak Besok Rabu, 13 Januari 2021: Taurus Menjauh, Pisces akan Ada Perbedaan Pendapat
Tahun lalu, mereka telah mengikuti aturan tersebut dengan memindah lokasi berdagang di lantai 2 Pasar Induk.
Pasar Sore
DPRD Bondowoso
Pasar Induk Bondowoso
Danendra Kusuma
Heftys Suud
berita terkini Jatim
TribunJatim.com
berita jatim
Tribun Jatim
Hasil Liga Inggris - Benamkan Crystal, Spurs Ukir Rekor Jadi Tim Tersubur Kedua di Seantero Eropa |
![]() |
---|
Bukti Kaesang Selingkuhi Felicia Muncul? 'Sinyal' Putra Jokowi soal Nadya Arifta Pernah Ada: Vitamin |
![]() |
---|
Cobaan Beruntun Nia Ramadhani, Bagian Tubuh ini Istri Ardi Juga Sakit, Tangis Pecah Karena ART: Diem |
![]() |
---|
Demokrat Kubu AHY Dianggap Masih Kuat di Jatim, Pengamat Politik Nilai SBY Masih Punya Power |
![]() |
---|
'Pesan Penting' Nia Ramadhani ke Mikhayla seusai Sakit Terkuak, Istri Ardi Ungkit Kesempatan: Banyak |
![]() |
---|