Inilah Tanggapan Bupati dan Wakil Bupati Jember Terpilih
Pernyataan ini ditegaskan oleh Calon Bupati terpilih Hendy Siswanto usai ditetapkan sebagai calon bupati Jember terpilih hasil Pilkada 2020 oleh KPU
"Kondisi Jember saat ini membutuhkan penanganan cepat dan segera. Apalagi saat ini juga ada musibah di beberapa tempat, namun kami baru bisa bertindak setelah pelantikan," ujar Gus Firjaun kepada TribunJatim.com.
Sambil menunggu waktu pelantikan, imbuhnya, dirinya bersama Hendy memilih berkoordinasi dengan banyak pihak.
"Ibarat mau membuka warung, tentunya kami perlu mempersiapkan sebelum buka. Setelah pelantikan, kami bisa langsung 'running'. Mudah-mudahan, kami bisa membawa amanah masyarakat Jember secara baik, dan berbuat yang terbaik bagi masyarakat Jember," pungkasnya.
Pada 9 Desember 2020, Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jember diikuti oleh tiga pasangan calon yakni Paslon 01 Faida - Dwi Arya Nugraha Oktavianto, Paslon 02 Hendy Siswanto - Muh Balya Firjaun Barlaman, dan Paslon 03 Abdussalam - Ifan Ariadna Wijaya.
Pasangan Hendy - Gus Firjaun meraup perolehan suara terbanyak yakni 489.794 (46,60 persen).
Jumat (22/1/2021), KPU Jember melakukan rapat pleno terbuka penetapan calon bupati dan wakil bupati terpilih hasil Pilkada 2020 tersebut.
Hendy-Gus Firjaun
Hendy Siswanto-Muh Balya Firjaun Barlaman
Bupati Jember Terpilih
Yoni Iskandar
Sri Wahyunik
berita Jember terkini
Larangan Mudik Lebaran 2021 Jawa Timur, di Wilayah Aglomerasi Diperbolehkan 'Perjalanan Tertentu' |
![]() |
---|
Sirajuddin Mahmud Suami Zaskia Gotik Disebut Bangkrut dan Terlilit Utang, Unggahan Imel PC Disorot |
![]() |
---|
Alami Patah Tulang Ibu Jari Akibat Kecelakaan Horor, Jorge Martin Absen Balapan di MotoGP Portugal |
![]() |
---|
Safeea Ahmad Dipuji Jadi Mirip Bule, Tubuh Berubah, Mulan Jameela Sentil Fisik Ahmad Dhani: Ndut |
![]() |
---|
Kabar Ario Kiswinar Kini Pasca Tak Diakui Mario Teguh Anaknya, Jago Main Sulap, Pekerjaannya Terkuak |
![]() |
---|