Apresiasi Rehabilitasi Pasar Desa Purwodadi Pasuruan, DPRD Dorong Konsistensi Pemkab
Apresiasi rehabilitasi Pasar Desa Purwodadi Pasuruan, anggota DPRD Sugiarto dorong konsistensi pemkab dalam rehabilitasi pasar.
Reporter: Galih Lintartika | Editor: Dwi Prastika
TRIBUNJATIM.COM, PASURUAN - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pasuruan, Sugiarto mengapresiasi rehabilitasi Pasar Desa Purwodadi.
Hal itu disampaikannya saat pembukaan pasar desa setelah direhabilitasi di sejumlah titik, Rabu (17/2//2021).
"Pasar desa salah satu tonggak perekonomian masyarakat tingkat paling bawah yang merupakan hal mendasar untuk perputaran ekonomi rakyat pedesaan," kata Sugiarto.
Maka dari itu, politisi Partai Golkar ini sangat mengapresiasi Pasar Desa Purwodadi yang sudah direhabilitasi untuk kenyamanan pedagang dan pembeli.
"Maka perlu ada sebuah konsistensi pemerintah daerah dan sebuah langkah berkelanjutan agar pasar desa-desa di Pasuruan lebih layak," sambung dia.
Baca juga: Wakil Wali Kota Pasuruan Terpilih Dinobatkan Sebagai The Best Student di Golkar Institute: Itu Bonus
Baca juga: Kasus Covid-19 di Sidoarjo Melandai Selama PPKM, Dinkes: Di Sini Berhasil Tekan Angka Kematian
Harapannya, rehabilitasi pasar desa ini bisa menjadikan basis perekonomian pedesaan yang mandiri dan berdaya saing tinggi.
"Pasar adalah peluang dan potensi pedesaan diharapkan agar bisa mengatasi permasalahan ekonomi dan sosial kemasyarakatan," ujar dia.
Galih Lintartika
Dwi Prastika
Kabupaten Pasuruan
Sugiarto
Pasar Desa Purwodadi
Partai Golkar
permasalahan ekonomi
TribunJatim.com
berita Kabupaten Pasuruan terkini
Tribun Jatim
berita jatim hari ini
MUJUR 7 Shio Hari Ini Kamis, 25 Februari 2021: Anjing Pencapaian Bagus, Cek Warna Keberuntungamu! |
![]() |
---|
Kondisi Pilu Orang Tua Nissa Sabyan Dikuak Tetangga: Malu, 1 Komplek Terimbas, Desak Klarifikasi |
![]() |
---|
Kebelet Tuntaskan Hasrat, Sejoli Muda-mudi Nekat Berhubungan Intim di Taman, Banyak Anak-anak Nonton |
![]() |
---|
Bak Pacaran, Foto Fadel Islami & Putri Sulung Muzdalifah 'Romantis', Nasib Mbak Muz Disorot: Ya Gini |
![]() |
---|
Penyebab Utama Soeharto Makamkan Soekarno di Blitar, Megawati Sebut Keluarga Tak Setujui |
![]() |
---|