Berita Kota Blitar
Wali Kota Santoso Pimpin Upacara Hari Jadi Ke-115 Kota Blitar, 'Sinergi untuk Blitar Keren'
Wali Kota Santoso pimpin Hari Jadi ke-115 Kota Blitar, Kamis (1/4/2021). Kegiatan dilaksanakan terbatas dengan protokol kesehatan ketat.
Reporter: Samsul Hadi | Editor: Heftys Suud
TRIBUNJATIM.COM, BLITAR - Wali Kota Blitar, Santoso memimpin upacara peringatan Hari Jadi ke-115 Kota Blitar di halaman Kantor Wali Kota Blitar, Kamis (1/4/2021).
Upacara peringatan Hari Jadi ke-115 Kota Blitar dilaksanakan secara terbatas dengan tetap menerapkan protokol kesehatan secara ketat.
Kegiatan tersebut diikuti perwakilan organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkot Blitar.
Wakil Wali Kota Blitar, Tjutjuk Sunario dan kepala OPD Pemkot Blitar juga mengikuti upacara peringatan Hari Jadi.
Upacara peringatan Hari Jadi juga dihadiri para pejabat Forpimda Kota Blitar dan Bupati Blitar, Rini Syarifah.
Para peserta upacara mengenakan pakaian jadulan.
Meski sederhana, upacara peringatan Hari Jadi ke-115 Kota Blitar berlangsung khidmat.
Wali Kota Blitar, Santoso berharap di usianya yang ke-155, Kota Blitar menjadi lebih baik dan terus maju.
Khususnya, dalam pemberian pelayanan kepada masyarakat Kota Blitar.
Wali Kota Blitar
Santoso
Hari Jadi ke-115 Kota Blitar
protokol kesehatan
Pemkot Blitar
Tjutjuk Sunario
virus Corona
Covid-19
Samsul Hadi
Heftys Suud
berita jatim
Tribun Jatim
TribunJatim.com
berita Kota Blitar terkini
Peringati Hari Jadi ke-155, Wali Kota Blitar Launching Sejumlah Fasilitas Pelayanan Publik |
![]() |
---|
98 Sekolah ikut Pembelajaran Tatap Muka Pekan Kedua di Kota Blitar |
![]() |
---|
Penanganan Covid-19, Pemkot Blitar Pangkas Anggaran di OPD Mencapai Rp 46 Miliar |
![]() |
---|
Pandemi Covid-19, Orientasi CPNS Formasi 2019 di Kota Blitar Dilakukan Secara Virtual |
![]() |
---|
Besok 58 Sekolah TK-SMP Kota Blitar Mulai Pembelajaran Tatap Muka, Dindik: Dulukan yang Paling Siap |
![]() |
---|