Arti Kata
Arti Kata Combi, Viral di TikTok Gegara Lagu 'Sayunk I Love You', Artinya Negatif dalam Bahasa Bugis
Inilah arti kata Chombi yang viral di TikTok. Dilengkapi daftar bahasa gaul yang tak boleh sembarangan disebut.
TRIBUNJATIM.COM - Inilah arti kata Chombi yang viral di TikTok.
Awalnya, kata 'chombi' viral karena viral lagu Sayunk I Love You yang dinyanyikan penyanyi asal Malaysia, Chombi.
Kata Chombi pun heboh diperbincangkan, karena memiliki arti yang kurang pantas dalam bahasa daerah.
Lantas apa arti kata Chombi sebenarnya?
Yuk simak penjelasan di bawah ini!
Baca juga: Lirik Lagu Sayunk I Love You - Chombi, Viral di TikTok: Kenapa Awak Tak Cakap dari Mula
Arti kata Chombi
Berdasarkan informasi dari berbagai sumber, chombi memiliki kemiripan ucap dengan Bahasa Bugis, combi.
Dalam Bahasa Gubis, combi merupakan kata-kata yang tak boleh sembarangan diucapkan.
Sebab, combi dalam Bahasa Bugis memiliki arti yang kurang pantas.
Di TikTok, warganet alias netizen menyebut arti kata combi merupakan salah satu bagian tubuh wanita.
Biasanya kata ini juga digunakan untuk mengumpat atau mengatai.
Baca juga: Arti Kata 10 Ucapan Selamat Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin, Tak Hanya Gong Xi Fat Cai
Kata combi ini berarti memiliki makna yang kurang sopan diucapkan, jadi hati-hati dalam menggunakannya di media sosial atau di manapun.
Disamping kata combi, ada beberapa bahasa gaul yang memiliki arti negatif.
Cenderung tak pantas, bahasa gaul ini sebaiknya tak sembarangan diucapkan pada orang asing.
arti kata Chombi
viral di TikTok
Bahasa Bugis
arti kata combi
bahasa gaul
arti kata kiw kiw
sasimo
arti kata prot prot
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Arti Kata Paok dalam Bahasa Gaul Lengkap dengan Maknanya, Ketahui Bahasa Populer Anak Medan Lainnya |
![]() |
---|
Arti Kata Hedonic Treadmill, Istilah Gaul yang Berkaitan dengan Pencapaian, Terlalu Ngambis? |
![]() |
---|
Arti Kata Kiw Kiw, Prot Prot, dan Sasimo, Bahasa Gaul Viral di TikTok yang Tak Boleh Asal Sebut |
![]() |
---|
Kumpulan Arti Kata Bahasa Inggris yang Viral di Sosial Media, Ketahui Biar Makin Gaul |
![]() |
---|
Arti Kata 'Kiw Kiw', Tak Boleh Asal Sebut, Bahasa Gaul Viral di TikTok Bernada Pelecehan? |
![]() |
---|