Berita Entertainment
Foto Natal 2023 Melaney Ricardo Bak Kardashian Family, Wajah Putrinya Disorot 'Cantik No Debat'
Bagikan foto keluarga saat Natal 2023. Wajah anak artis Melaney Ricardo disorot. Kini sudah beranjak remaja.
TRIBUNJATIM.COM - Artis cantik Melaney Ricardo diketahui tengah merayakan Natal 2023 bersama keluarga.
Ia pun membagikan momen Natal 2023 bersama keluarga di Instagram pribadinya.
Potret keluarga Melaney Ricardo merayakan Natal 2023 kini jadi sorotan.
Sosok anak artis Melaney Ricardo yang kini telah remaja banjir komentar warganet alias netizen.
Berikut potret keluarga Melaney Ricardo merayakan Natal 2023.
Melaney Ricardo memamerkan keluarga besarnya di momen Natal 2023 ini.
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @melaney_ricardo pada Senin (25/12/2023), Melaney memamerkan foto keluarganya.
Dalam foto tersebut terlihat keluarga Melaney Ricardo memakai pakaian putih dalam momen Natal 2023.
"Whos excited for CHRISTMAS EVE?" tulis Melaney Riacrdo dalam kolom caption.
Baca juga: Inspirasi OOTD Natal 2023 ala Artis Cantik, Intip Padu Padan Busana Song Hye Jin hingga Sandra Dewi
Baca juga: 30 Link Twibbon Estetik dan Ucapan Selamat Natal 2023 Bahasa Inggris, Cocok Dibagikan di Medsos
Netizen pun memuji kebersamaan keluarga ini, tapi tak sedikit yang salah fokus dengan wajah Chloe, anak Melaney Ricardo.
"Chloe cantik," tulis akun @ummutaskiyatsi.
"Keceh photonya kak Mel dan keluarga," tulis akun @umaysuhartini.
"Chloe cantik pol, no debat Kak Mel," tulis akun @assmaaiyuu.
"Vibe-nya kaya the Kadarshian fam's ga sii," tulis akun @mrs.szulhijjah.

Dalam Insta Story-nya, Melaney Ricardo juga tampak berlibur dan dinner dengan keluarga.
Melaney dan keluarga terlihat makan malan bersama di sebuah restoran di Bali.
Melaney Ricardo
Natal 2023
anak artis
anak Melaney Ricardo
viral di media sosial
Tribun Jatim
TribunJatim.com
Kardashian Family
| Ashanty Ungkap Alasan Pipinya Cekung hingga Dinilai Tua, Istri Anang Hermansyah: Nggak Bisa Milih |
|
|---|
| Rasa Masakan Peserta MasterChef Indonesia, Chef Juna Jujur Tidak Enak, Sering Buang Bukan Akting |
|
|---|
| Pengakuan Pak Tarno Dituding Mengemis Lagi, Diajak Orang Foto dan Dikasih Uang: Nggak Minta |
|
|---|
| Ruben Onsu Ngamuk Disebut Ayah yang Gagal dan Pencitraan, eks Suami Sarwendah: Bingung Sama Manusia |
|
|---|
| Tawa Santai Nikita Mirzani Setelah Divonis 4 Tahun Penjara, Ngaku Ngira Malah 30 Tahun |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.