Jalan Rusak di Blitar
Protes Keras Warga di Blitar, Jalan Rusak Parah di Desa Candirejo Tak Kunjung Diperbaiki
Warga Desa Candirejo, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar protes jalan rusak yang tak kunjung diperbaiki di wilayahnya.
Penulis: Samsul Hadi | Editor: Sudarma Adi
TRIBUNJATIM.COM/SAMSUL HADI
JALAN RUSAK - Warga memasang poster bentuk protes kondisi jalan rusak di Desa Candirejo, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar, Jumat (14/11/2025).
Menurutnya, DPUPR menjanjikan perbaikan jalan dilakukan setelah proses pembangunan rabat beton selesai.
Pembangunan rabat beton awalnya ditargetkan dimulai pada Juli 2025. Tapi pembangunan molor baru dilaksanakan pada Agustus 2025 dan selesai September 2025.
Tetapi, setelah pembangunan rabat beton selesai, DPUPR tidak kunjung melakukan perbaikan jalan rusak yang masih tersisa.
"Karena sampai sekarang belum ada kabar soal perbaikan jalan rusak yang masih tersisa, akhirnya warga menggelar protes lagi dengan memasang poster ini," katanya
Tags
protes jalan rusak
jalan rusak
Desa Candirejo
aksi protes warga
Blitar
TribunJatim.com
Multiangle
ViralLokal
Berita Terkait: #Jalan Rusak di Blitar
| Pulang Kerja Aiptu Maryono Selalu Dampingi Para Bocah Mengaji di Mushola Ayub bin Ali, Kades Bangga |
|
|---|
| Terungkap Hasil Autopsi Nenek Jombang yang Tewas dalam Rumah, Polisi Temukan Kejanggalan pada Pintu |
|
|---|
| Update Kasus Dugaan Penggelapan Uang Eks Karyawan Ashanty, Istri Anang Sudah Berikan Bukti Tambahan |
|
|---|
| Wajah Syok Bupati Rapat Teriak 'Delapan Miliar!' saat Buah Jatuh, Bikin Semua ASN Ikut Terkejut |
|
|---|
| Sosok Polisi yang Bikin 2 Guru Abdul Muis Dipecat PTDH Lalu Dipenjarakan, Karir Pun Terancam Lengser |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Warga-memasang-poster-bentuk-protes-kondisi-jalan-rusak.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.