Berita Viral
Warga Keluhkan Jalan Rusak yang Sudah Seperti Sungai, Padahal Dekat Pusat Pemerintahan
Warga keluhkan jalan rusak yang jadi seperti sungai di Desa Karangrejo, Kecamatan Loano, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah.
Penulis: Ani Susanti | Editor: Ani Susanti
“Dokumen yang kami terima dari desa memang mencantumkan lokasi di Dusun Krajan. Maka realisasi dilakukan sesuai proposal yang masuk,” jelas Ivan.
Kepala Dusun Rejoso, Sani mengemukakan, aksi tersebut merupakan bentuk kekecewaan warga karena sudah bertahun-tahun jalan desa tak kunjung diperbaiki.
“Kami hanya ingin jalan di dusun kami segera diperbaiki. Janjinya tahun ini direalisasikan, tapi sampai sekarang tidak ada tanda-tanda,” kata Sani, Rabu (22/10/2025).
Sani mengungkapkan, kemarahan warga semakin memuncak setelah mendengar kabar bahwa proyek pembangunan justru diarahkan ke Dusun Krajan, bukan ke wilayah mereka yang sudah lama rusak parah.
“Masyarakat merasa dibohongi. Mereka mengira proyek yang seharusnya untuk Rejoso malah dialihkan ke Krajan,” ujarnya.
Ketegangan sempat meningkat ketika Camat Sekar, Sahlan, memberikan penjelasan dengan nada tinggi di hadapan warga.
Baca juga: Imbas 14 Tahun Jalan Rusak Tak Diperbaiki, Warga Segel Kantor Bupati yang Kini Bak Kabur: Penakut
Dalam rekaman video yang beredar, suasana di Balai Desa Miyono tampak tegang.
Warga bersuara lantang menuntut janji pemerintah desa yang tak kunjung merealisasikan pembangunan jalan desa.
Penjabat (Pj) Kepala Desa Miyono, Aryo Hardanto, bersama Camat Sekar, Sahlan, terlihat kewalahan menenangkan warga.
Aparat kepolisian dan TNI dari Polsek serta Koramil Sekar berjaga di lokasi untuk mengantisipasi kericuhan.
Ia menegaskan, pembangunan jalan di Dusun Rejoso belum bisa dilakukan karena masih menunggu proses perencanaan ulang dari pemerintah daerah.
Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang (DPUBMPR) Bojonegoro, Chusaivi Ivan Rachmanto, menyebut, persoalan ini terjadi akibat kesalahan administrasi dalam pengajuan proposal dari pemerintah desa.
“Dokumen yang kami terima dari desa memang mencantumkan lokasi di Dusun Krajan. Maka realisasi dilakukan sesuai proposal yang masuk,” jelas Ivan.
Ivan menegaskan, pemerintah daerah tidak bisa serta-merta memindahkan lokasi proyek, karena hal itu bisa melanggar aturan administrasi.
“Kalau ingin dialihkan ke lokasi lain, harus ada perubahan dokumen perencanaan dan persetujuan resmi,” tambahnya.
Penelusuran TribunJatim.com, proyek pembangunan jalan di Dusun Krajan tahun 2025 memiliki pagu anggaran Rp 1,7 miliar yang bersumber dari Bantuan Keuangan Khusus Desa (BKKD).
Jalan tersebut direncanakan dibangun sepanjang 1,3 kilometer dengan lebar 3 meter.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
jalan rusak yang jadi seperti sungai
Desa Karangrejo
Kabupaten Purworejo
viral di media sosial
berita viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
| Dinkes Tindak Pegawai Puskesmas Karangmalang yang Tak Layani Pasien Tengah Malam, Warga: Kosong |
|
|---|
| Wakil Bupati Hasan Basri Pukul Kepala Dapur SPPG karena Lihat Nasi Dingin, Sidak Temuan Kacang Busuk |
|
|---|
| Guru Takut Ngajar setelah Dipolisikan Wali Murid karena Lerai Siswa Bertengkar, Bobby Nasution Geram |
|
|---|
| 1.073 Pegawainya Bermain Judi Online, Gubernur Bobby Nasution Surati Satu-satu: Kita Lihat Saja |
|
|---|
| Asal Awan Busa Hitam di Langit Subang yang Bikin Warga Khawatir, Dedi Mulyadi Minta KLH Turun Tangan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Warga-Keluhkan-Jalan-Rusak-yang-Sudah-Seperti-Sungai-Padahal-Dekat-Pusat-Pemerintahan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.