Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

Berita Viral

Pembangunan Toilet Telan Biaya Rp166 Juta Setara Harga Rumah Subsidi, Kadikbud Alasan Ada Wastafel

Setiap toilet sekolah menelan biaya sekitar Rp166 juta, setara harga rumah subsidi di wilayah Sulsel.

Penulis: Alga | Editor: Alga W
Tribun-Timur.com/Rachmat Ariadi
TOILET - Anggota Komisi II DPRD Kota Parepare, Sappe, saat meninjau toilet seharga rumah subsidi di SDN 3 Parepare, Selasa (11/11/2025). Sappe menilai anggaran pembangunan toilet Rp165 juta kelewatan. 

"Kami kemarin merestui karena saat itu rencananya akan ada tiga bangunan yang terpisah, tidak satu seperti ini," ungkap legislator partai PKS ini.

Sappe mengutarakan, pihaknya segera memanggil Dikbud Parepare untuk dimintai penjelasan mengenai pembangunan toilet sekolah mewah tersebut.

Dia pun meminta proses pembangunan toilet sementara dihentikan sampai menunggu hasil rapat.

"Iya dihentikan dulu, kita panggil Dinas untuk menjelaskan ini semua," ucapnya.

Baca juga: Wali Murid Bela 2 Guru yang Dipecat Gegara Uang Rp20 Ribu Buat Honorer, Rasnal & Muis Jadi Tersangka

Berikut daftar sekolah di Parepare yang mendapatkan anggaran pembangunan toilet:

1. SDN 12 anggaran Rp 166,5 juta

2. SDN 81 anggaran Rp 166,7 juta

3. SDN 58 anggaran Rp 166,7 juta

4. SDN 9 anggaran Rp 166,8 juta

5. SDN 45 anggaran Rp 166,8 juta

6. SDN 71 anggaran Rp 163,9 juta

7. SDN 3 anggaran Rp 166,5 juta

8. SDN 62 anggaran Rp 166,7 juta

9. SDN 20 anggaran Rp 166,5 juta

10. SDN 33 anggaran Rp 166,6 juta

11. SDN 50 anggaran Rp 166,7 juta

12. SDN 85 anggaran Rp 166, 6 juta

13. SDN 32 anggaran Rp 166,7 juta

14. SMPN 6 anggaran Rp 165 juta

15. SMPN 4 anggaran Rp 164,9 juta

16. SMPN 10 anggaran Rp 165 juta

17. SMPN 2 anggaran Rp 164,9 juta

18. SMPN 13 anggaran Rp 164,9 juta 

19. SMPN 1 anggaran Rp 165,2 juta

20. SMPN 12 anggaran Rp 165 juta

21. SMPN 11 anggaran Rp 165 juta

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved