Bukan Blur, Perhatikan yang Negara di Timur Tengah Lakukan untuk Produk Tak Patut Dipertontonkan
Model wanita yang menggunakan pakaian minim menjadi hal biasa terpampang di berbagai kemasan produk, terutama di wilayah negara barat. Namun berbeda..
Penulis: Anugrah Fitra Nurani | Editor: Anugrah Fitra Nurani
TRIBUNJATIM.COM - Produk yang diperjual belikan memang butuh kemasan yang mampu menarik minat konsumen.
Tidak jarang, sosok model wanita menjadi unsur utama memasarkan sebuah produk, mulai produk alat olahraga, produk pakaian, hingga cover album lagu.
Model wanita yang menggunakan pakaian minim menjadi hal biasa terpampang di berbagai kemasan produk, terutama di wilayah negara barat.
Namun berbeda jadinya bila kamu menengok produk-produk di negara kawasan Timur Tengah seperti Arab Saudi, Iran dan lainnya.
Baca: Paket Buka Puasa All You Can Eat Yello Hotel Alami Peningkatan Hingga 100 Persen
Budaya mereka yang mewajibkan wanita memakai baju sopan membuat mereka harus putar otak untuk mengemas ulang produk negara barat yang dijual di negaranya.
Hal yang paling mudah dilakukan ialah dengan melakukan blur di bagian gambar tubuh model wanita yang dirasa tidak pantas ditunjukkan.
Namun hanya memberi blur akan memberi nilai minus pada penampilan kemasan produk.
Alhasil, para kreator di Timur Tengah melakukan editing yang lebih kreatif untuk mengantisipasinya.
Tribunjatim.com melansir dari Boredpanda.com akan tunjukkan beberapa contoh kreatif editing kemasan produk barat menjadi kemasan yang lebih sopan.
Baca: Safari Ramadan di Malang dan Surabaya, AHY: Tujuannya Bukan Untuk Pilgub Jatim
1. Produk Alat Renang


2. Album Lagu




3. Produk Pakaian


