Ingin Kulit Tampak Sehat dan Terawat? 7 Resep Masker Alami Berikut Wajib Kalian Coba, Mudah Banget!
Ingin kulit wajahmu selalu sehat dan terawat? Jangak bingung, simak 7 cara bikin masker alami buat wajah kamu, gampang banget lho!
Penulis: Pipin Tri Anjani | Editor: Agustina Widyastuti
Baca: Pacar Penggila Drama Korea, Tapi Kamu Nggak, Ini 10 Tips Biar Hubungan Makin Langgeng
Lalu oleskan masker di seluruh wajah dan leher Anda setelah 10 menit kemudian bersihkan.
5. Masker Wajah Wortel dan Madu

Wortel dan madu kombinasi yang cocok untuk memberikan kolagen untuk kulit Anda.
Cara pembuatannya gampang, cukup parut setengah wortel dan campurkan dengan satu sendok makan madu organik.
Baca: Percaya Nggak? Satu di Antara Tiga Wanita Cantik Ini Ialah Sang Ibu yang Berusia 63 Tahun
Oleskan pada wajah dan leher dan diamkan selama 15 menit kemudian bersihkan.
6. Masker Wajah Minyak Jarak dan Pisang

Minyak jarak dan pisang memiliki protein dan vitamin yang penting bagi kesehatan kulit dan membantu produksi kolagen pada kulit.
Masker ini mudah sekali menguap.
Caranya gampang, masak pisang masak dan campurkan dengan 1 sendok teh minyak jarak.
Baca: Kamu Sering Alami Rambut Rontok? Hati-hati, Bisa Botak Lho! Simak 10 Penyebabnya Berikut
Lalu, usapkan perlahan masker buatan ini ke wajah dan leher Anda.
Biarkan selama 10 menit sebelum membersihkan dengan air hangat.
7. Masker Wajah Gel Aloe Vera dan Alpukat
