Berita Entertainment
Kabar Terkini Putri Nikita Mirzani usai Masalah yang Libatkan Komnas Anak, Sementara Tak di Rumah?
Beberapa waktu lalu, ramai diberitakan soal kabar kaburnya putri sulung Nikita Mirzani, Loly.
Penulis: Ani Susanti | Editor: Dwi Prastika
"Loly udah tadi masuk pesantren kilat yang ada di Bekasi. Alhamdulilah dia juga mau, tidak ada paksaan. Diantar sama omanya, seneng juga Niki," ucap Nikita Mirzani saat ditemui di kawasan Tendean Jakarta Selatan, Senin (4/6/2018).
Baca: Niat Minum Diam-diam, Raffi Ahmad Ketahuan Nagita Slavina, Reaksinya Kocak, Perhatikan Wajahnya!
Kata Nikita Mirzani, anaknya tidak di bawah tekanan ketika diminta masuk pesantren.
Loly pun berangkat sembari ditemani oleh neneknya.
"Alhamdulilah dia juga mau, tidak ada paksaan. Diantar sama omanya, seneng juga Niki."