Kecilnya Sudah Pegang Tas Puluhan Juta, Dewasanya Jadi Wanita Kaya dengan Rumah Tangga Penuh Sensasi
Hidup gadis cilik ini meski bergelimang harta, di masa depan ada kepahitan yang ia rasakan dalam rumah tangganya.
Penulis: Ignatia Andra Xaverya | Editor: Ignatia Andra Xaverya
Senyumnya yang tipis mengisyaratkan kebahagiaan hidup gadis satu ini.
(Kecilnya Imut, Siapa Sangka Bocah Cilik ini Tumbuh Jadi Pedangdut Fenomenal dan Punya Banyak Haters)
Yang sekarang senyuman itu juga menjelma sebagai kekuatannya untuk terlihat bahagia di layar kamera.
Siapa yang menyangka, jika ternyata bocah kecil satu ini semakin sukses dengan karirnya saat dewasa.
Hidup memang tak ada yang bisa menebak apa yang selanjutnya terjadi.
Termasuk bocah kecil ini.
Dalam foto itu, bocah perempuan menggemaskan ini juga tampak menggenggam sebuah tas hitam.
Tas hitam yang diletakkan di atas tubuhnya rupanya bukan barang main-main dan sembarangan.
Bocah satu ini menggenggam tas dari merek terkenal brand Louis Vuitton.
(Foto Masa Kecilnya Beredar, Artis Ini Malah Dibilang Lebih Mending Saat Kecil Daripada Sekarang!)
Hand bag yang dipilihnya tersebut merupakan keluaran dari brand Louis Vuitton yang harganya tidak main-main.
Harganya kira-kira bisa mencapai $832.
Atau kalau dirupiahkan bisa mencapai Rp 10.8 juta.
Saat diunggah oleh sebuah akun fansbasenya, netizen seperti tak percaya dengan fakta tersebut.
@in_out_furniture, "Masih kecil harga tasnya selangit."
@akhatulistiwa, "Wooooow msih kcil hrgny udh sgitu."
@nathanmartidoanugrah, "Orng kaya,,msih kecil aj tas nya hrganya selangit,,spa dlu idola aqoh gtu lhoo."