Tips Cantik
3 Cara Mudah Membuat Bentuk Alis Ala Cewek Korea, Simple dan Terlihat Lebih Natural
Simak tiga cara membuat bentuk alis ala cewek Korea, simple dan terlihat lebih natural.
Editor:
Pipin Tri Anjani
SOOMPI.COM
3 Cara Mudah Membuat Bentuk Alis Ala Cewek Korea, Simple dan Terlihat Lebih Natural
Bikin rambut pada alis terlihat alami

• TIPS CANTIK HARI INI - Simak Cara Membuat Japanesse Make Up Look, Harus Berani Bermain Eyeshadow
Step terakhir adalah merapikan rambut pada alis biar makin terlihat jelas. Step ini juga bisa bikin alis makin terlihat natural lho.
Buat lebih jelas gimana cara bikinnya, intip video tutorialnya di bawah ini!
Artikel ini telah tayang di Cewek Banget dengan judul Tutorial Gampang Bikin Alis Ala Cewek Korea. 3 Langkah Biar Kayak Idol Kpop!