Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

Piala Gubernur Jatim 2020

Persebaya Boyong 23 Pemain di Laga Semifinal Piala Gubernur Jatim 2020, Angga Saputra Mulai Gabung

Persebaya memboyong 23 pemain dalam melakoni laga semifinal Persebaya Vs Arema FC di Stadion Supriadi Blitar.

TRIBUNJATIM.COM/NDARU WIJAYANTO
Pemain Persebaya Surabaya, Makan Konate dan David da Silva seusai takluk 0-1 dari Bhayangkara FC di laga kedua Grup A Piala Gubernur Jatim 2020 di Stadion Gelora Bangkalan, Rabu (12/2/2020). 

Laporan Wartawan TribunJatim.com, Ndaru Wijayanto

TRIBUNJATIM.COM, SURABAYA - Sebanyak 23 pemain dibawa oleh Persebaya untuk melakoni laga semifinal Piala Gubernur Jatim 2020 melawan tim rival Arema FC.

Laga antara Persebaya Vs Arema FC akan berlangsung di Stadion Supriadi dengan status tanpa penonton pada Selasa (18/2/2020) pukul 15.30 WIB.

Adapun pemain yang tidak berangkat karena mendapat panggilan untuk pemusatan latihan bersama Timnas di Jakarta seperti Koko Ari, Hansamu Yama dan Rachmat Irianto.

Laga Arema FC Vs Persebaya Digelar di Stadion Supriyadi Blitar, 710 Personel Keamanan Diterjunkan

Sementara kiper muda Ernando Ari dipastikan absen karena masih dalam suasana berduka.

Tetapi ada sosok pengganti di bawah mistar gawang yaitu Angga Saputra.

Angga Saputra telah kembali bergabung hari ini setelah absen sejak bergulirnya laga perdana Piala Gubernur Jatim 2020 karena mendapat panggilan tugas dari kesatuannya.

"Setiap pertandingan kita selalu bawa pemain yang paling siap, artinya siap dalam kondisi fisik maupun mental," kata asisten pelatih Persebaya, Mustaqim.

Stadion Supriyadi Mendadak Jadi Venue Persebaya Vs Arema FC, Ketua Askot PSSI Blitar: Siap!

Berikut Daftar 23 Pemain Persebaya berangkat ke Blitar:

KIPER :

Rivky Mokodompit

Angga Saputra

Cara Refund Tiket Semifinal Laga Arema FC Vs Persebaya, Penonton Wajib Bawa Bukti Pemesanan

BEK :

Arif Satria

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved