Liga 1 2020
5 Pemain Top Skor Liga 1 2020, Posisi Striker Persib Bandung Ditempel Ketat Gelandang Persela
Sejauh ini pemain asing masing mendominasi dalam daftar pemain top skor Liga 1 2020. Berikut daftar nama lengkapnya!
Perebutan gelar pemain tersubur akan kembali berlanjut pada pekan ketiga mendatang.
• Bursa Transfer Liga 1 2020 Ditutup, Slot Pemain Asing Persik Kediri hingga Persita Sudah Lengkap
Berikut Top Skor Liga 1 2020:
Pemain Gol Klub
Wander Luiz (3) Persib Bandung
Fransisco Torres (2) Borneo FC
Rafinha (2) Persela Lamongan
Berto Goncalves (2) Madura United
Kushedya Hari Yudo (2) Arema FC
• Daya Juang Ngotot Persiraja di Liga 1 2020 Jadi Ancaman Striker Madura United Alberto Goncalves
Klasemen dan Jadwal Liga 1 2020 Pekan Ketiga
Persib Bandung untuk sementara berhasil menduduki puncak klasemen.
Persib Bandung memiliki nilai sempurna yakni 6 poin.
Terbaru tim berjuluk Maung Bandung mengalahkan tuan rumah Arema FC dengan skor 2-1.
Dua gol kemenangan dari Persib Bandung dicetak oleh Wander Luiz dan gol bunuh diri Syaiful Indra.
Sedangkan gol balasan dari Arema FC dihasilkan oleh Elias Alderete.
• Klasemen Sementara Liga 1 2020, Persik Kediri Masuk 10 Besar, Persebaya Dekat Zona Merah
Di urutan kedua ada Madura United.