Tahun Baru Islam
5 Keistimewaan Muharram 1442 H, Bulan yang Dimuliakan Allah, Dianjurkan Perbanyak Puasa dan Sedekah
Simak 5 keistimewaan dan keutamaan bulan Muharram, bulan yang dimuliakan Allah. Umat Islam dianjurkan untuk perbanyak puasa, sedekah, dan amal saleh.
Hadis lain:
Dari Abu Hurairah ra. berkata, Rasulullah saw. bersabda, “Sebaik-baiknya puasa setelah Ramadhan adalah puasa pada bulan Allah Muharram. Dan sebaik-baiknya ibadah setelah ibadah wajib adalah shalat malam.” (HR Muslim)
Secara umum, puasa Muharram dapat dilakukan dengan beberapa pilihan:
- Pertama, berpuasa tiga hari, sehari sebelumnya dan sehari sesudahnya, yaitu puasa tanggal 9, 10 dan 11 Muharram.
- Kedua, berpuasa pada hari itu dan satu hari sesudah atau sebelumnya, yaitu puasa tanggal: 9 dan 10, atau 10 dan 11.
- Ketiga, puasa pada tanggal 10 saja.
Hal ini karena ketika Rasulullah memerintahkan untuk puasa pada hari 'Asyura para shabat berkata:
“Itu adalah hari yang diagungkan oleh orang-orang Yahudi dan Nasrani, beliau bersabda: “Jika datang tahun depan insya Allah kita akan berpuasa hari kesembilan, akan tetapi beliau meninggal pada tahun tersebut." (HR. Muslim).
• Tabuh 9 Beduk Tandai Tahun Baru Islam 1442 H di Lamongan, Semangat Hijrah Perangi Covid-19
• 1 Muharram 1442 H, Puisi Gus Mus Selamat Tahun Baru Kawan Bisa Jadi Renungan Refleksi Diri, Simak!
Niat puasa Asyura
نَوَيْتُ صَوْمَ عَشُرَ سُنَّةَ ِللهِ تَعَالَى
Artinya: "Saya niat puasa hari asyura , sunah karena Allah ta’ala"
3. Bertaubat
Menyesali atas dosa dan bertekad untuk tidak mengulanginya kembali menjadi tugas manusia seumur hidup.
Taubat merupakan karunia dan kesempatan yang diberi Allah untuk kembali kepada-Nya.
• Tahun Baru 1 Muharram, Anggota Perguruan Silat Dilarang Masuk Madiun, Pelanggar Bakal Diisolasi
• Malam 1 Suro, Tahun Baru Islam 1442 H, Inilah 3 Peristiwa Bersejarah yang Terjadi di Bulan Muharram
4. Perbanyak sedekah
