Sinopsis Film
Sinopsis Film Lone Survivor, Dibintangi Mark Wahlberg, Malam Ini di Bioskop Trans TV Pukul 19.30 WIB
Berikut adalah sinopsis Film Lone Survivor yang tayang malam ini, Kamis (27/5/2021) di Bioskop Trans TV pada pukul 19.30 WIB.
Editor:
Ficca Ayu Saraswaty
The Elder Statesman
Film Lone Survivor mengisahkan tentang Marcus Luttrell dan timnya yang memulai misi untuk menangkap atau membunuh pemimpin Taliban yang terkenal, Ahmad Shah, pada akhir Juni 2005.
Patrick Griffin sebagai Chinook Co-Pilot
Josh Berry sebagai Communication SEAL
Eric Steinig sebagai SEAL Lt.
Baca juga: Sinopsis Film Brick Mansions, Dibintangi Paul Walker dan David Belle, Malam Ini di Bioskop Trans TV
Baca juga: Sinopsis Film Underworld: Rise of the Lycans, Dibintangi Michael Sheen, Tayang Malam Ini di Trans TV
Trailer Film Lone Survivor
(Tribunnews.com/Widya)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sinopsis Film Lone Survivor: Misi Membunuh Pemimpin Taliban, Tayang Malam Ini di Bioskop Trans TV