Surabaya Diguyur Hujan Es
Hujan Es dan Angin Kencang, Tower Seluler Ambruk Timpa Rumah Warga Lakarsantri Surabaya
Akibat hujan es dan angin kencang, tower seluler roboh menimpa rumah warga Lakarsantri Surabaya. BPBD lakukan penanganan.
Penulis: Nuraini Faiq | Editor: Dwi Prastika
Lokasi: Jl Permata Safira Regency E No 07 RT 03 RW 08, Lidah Kulon, Lakarsantri
Atap rumah roboh
SUDAH DITANGANI
8. Terima berita: 18:16 WIB
Lokasi: Raya Bangkingan Dk Karang Ploso RT 1 RW 2
Tower jatuh menimpa atap rumah
PROSES PENANGANAN
9. Terima berita: 19:37 WIB
Lokasi: Jl Mastrip Gg makam RT 05 RW 02 Kelurahan Warugunung Kecamatan Karangpilang
Atap rumah roboh
SUDAH DITANGANI
10. Terima berita: 19:37 WIB
Lokasi: Mastrip Gg 7
Atap rumah roboh
SUDAH DITANGANI
11. Terima berita: 20:49 WIB
Lokasi: Sukomanunggal 5 no 27
Atap rumah roboh
PROSES PENANGANAN
12. Terima berita: 21:38 WIB
Lokasi: Dk Gogor RW 02 dan Dk Gemol RW 03 Kelurahan Jajar Tunggal Kecamatan Wiyung
Atap rumah roboh
BELUM DITANGANI.
"Kami masih mengerahkan semua sumber daya yang kami miliki mendata dan menangani kembali rumah-rumah lain pagi ini," kata Ridwan Mubarun.