Arti Kata
Arti Kata Live in My Mind Rent Free dalam Bahasa Gaul, Istilah Inggris Viral yang Ungkap Rasa Suka
Apa arti kata live in my mind rent free? Inilah istilah Bahasa Inggris yang kerap digunakan di sosial media.
TRIBUNJATIM.COM - Akhir-akhir ini, istilah Bahasa Inggris sering digunakan sebagai bahasa gaul oleh kawula muda di sosial media.
Istilah tersebut kadang membingungkan bagi sebagian orang.
Pasalnya, secara harfiah, istilah-istilah itu berbeda dengan makna yang terkandung di dalamnya.
Salah satu contoh adalah my shampoo and conditionair ran out at the same time.
Apabila diterjemahkan secara gamblang, istilah ini berarti sampo dan kondisioner saya habis secara bersamaan.
Padahal, makna asli istilah ini menggambarkan kondisi mental seseoarng yang telah mencapai batas sehingga ingin menyerah.
Istilah kali ini mirip seperti apa yang dijelaskan di atas: live in my mind rent free.
Lantas, apa arti kata live in my mind rent free dalam bahasa gaul?
Ketahui juga arti istilah Bahasa Inggris lainnya.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Ternyata, live in my mind rent free termasuk dalam slang word.
Pada umumnya slang word adalah kosakata yang digunakan dalam percakapan informal.
Artinya, percakapan yang menggunakan slang word bersifat santai atau tidak resmi.
Selain itu, slang word memiliki sifat yang lebih eksklusif.
Maksudnya tidak semua orang mengerti arti slang word, namun hanya beberapa kelompok tertentu yang mengerti dan memahami kosakata tersebut.
TribunJatim.com
Tribun Jatim
berita Jatim terkini
arti kata
arti kata Live in My Mind Rent Free
Bahasa Inggris
bahasa gaul
viral
Arti Kata Cucus yang Viral di TikTok hingga FB, Bahasa Gaul Anak Muda Masa Kini, Tidak Ada di KBBI |
![]() |
---|
Arti Kata Gamon, Bocil, PCB dan NT, Ternyata Sebuah Singkatan hingga Biasanya Muncul di TikTok |
![]() |
---|
Ternyata Ini Makna Dame Un Grrr yang Lagi Viral TikTok, Bermula dari Lagu Milik Fantomel-Kate Linn |
![]() |
---|
Arti Kata Aura Farming, Viral di TikTok Gegara Tarian Bocah Pacu Jalur Riau, Aksinya Diikuti Neymar |
![]() |
---|
Arti Kata Dame Un Grrr yang Lagi Viral di TikTok, Berawal dari Lagu Milik Fantomel dan Kate Linn |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.