Berita Entertainment
Ketemu Alan Walker, Happy Asmara Kenalkan Bakso & Rendang, Skill Inggris Tak Main-Main: Semoga Deal
Akhirnya ketemu Alan Walker, Happy Asmara memperkenalkan bakso dan rendang. Skill bahasa Inggris seorang pedangdut cantik asal Kediri tak main-main.
TRIBUNJATIM.COM - Happy Asmara memperkenalkan bakso dan rendang sebagai kuliner diplomasi dengan disjoki Alan Walker.
Sebagaimana dikutip TribunJatim.com dari kompas.com, Alan Walker membagikan kebersamaan dengan penyanyi dangdut Happy Asmara melalui unggahan Instagram story-nya @alanwalkermusic.
Dalam Instagram Stories-nya, Happy Asmara menyajikan masakan rendang dan bakso.
Alan Walker langsung mencicipi rendang tersebut.
Momen tersebut berlangsung ketika Alan dan Happy Asmara bertemu di kantor Google.
Pun momen itu membuat Happy Asmara merasa senang dan semringah bisa bertemu dengan Alan Walker.
Saking antusiasnya, Happy Asmara sampai membombardir sejumlah video dan foto berisi momen langkanya bertemu dengan Alan Walker.
"First pethuk with mas @alanwalkermusic and all team seneng apalagi nanti tahun depan isok collab bareng waaa big hopee iki janan smg deal !!!!," ungkap Happy Asmara lewat Instagram-nya hari ini, Senin (25/9).
"Pokok e debess thankyou @alanwalkermusic , mas gusti, mbak sari , @believemusic , pak muara, mas aldo @youtube @googleindonesia. Sehat utk kita semua ."
Di sisi lain, terekam pula momen menarik ketika Happy Asmara perdana memperkenalkan dirinya pada Alan Walker.
Pelantun lagu bertajuk "Rungkad" ini juga sempat ngonten dan berbincang seru bersama Alan Walker.

Bahkan mantan kekasih Denny Caknan ini juga memperkenalkan banyak makanan Indonesia pada Alan Walker, salah satunya bakso dan rendang.
"I'm Alan, nice to meet you," kata Alan menyapa Happy Asmara.
"Happy, nice to meet you too," balas Happy Asmara sambil tersenyum ramah ke arah Alan.
"Ok, first maybe mas Alan can try which one? (pertama-pertama mas Alan ingin cicipi yang mana)," tanya Happy menawarkan makanan pada Alan.
Happy Asmara
Happy Asmara ketemu Alan Walker
Happy Asmara kenalkan bakso dan rendang
skill bahasa Inggris Happy Asmara
Berita Entertainment
berita seleb terkini
berita artis terkini
Tribun Jatim
jatim.tribunnews.com
bakso
rendang
TribunJatim.com
mantan kekasih Denny Caknan
makanan Indonesia
skill Bahasa Inggris seorang Happy Asmara
tak main-main
Pedangdut cantik asal Kediri
Tanah Warisan Ayah Jadi Sengketa hingga Mau Dibangun Perumahan, Ashanty Kesal: Aku Kejar |
![]() |
---|
Akui Dirinya Mantan Koruptor, Angelina Sondakh Singgung Azab Korupsi: Kesenangan Sementara |
![]() |
---|
Bukan Pelakor Masalah Rumah Tangganya? Tasya Farasya Pernah Akui Terima Dipoligami: Kayak Seru |
![]() |
---|
Tengku Dewi Mau Punya Anak Lagi Tapi Tak Ingin Hamil: Kayak Priyanka Chopra |
![]() |
---|
Lebih Muda 19 Tahun, Mansya Yakinkan Anisa Bahar Menikah setelah 2 Minggu Kenal: Pengin Lurus Aja |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.