Piala Dunia U17 2023 Indonesia
Suporter ini Rela Belanja Banyak Souvenir Piala Dunia U-17 2023 Indonesia, Sebut Kesempatan Langka
Suporter bernama Saefudin itu mengaku dirinya rela belanja banyak souvenir karena sejumlah alasan. Salah satunya adalah kesempatan langka Indonesia
Editor:
Torik Aqua
Meski begitu, Saefudin menilai, fisik para pemain timnas U17 Indonesia harus ditingkatkan jika ingin menembus babak 16 besar Piala Dunia U17 2023.
"Cukup menjanjikan. Hanya saja, harus ditingkatkan fisiknya kalau mau bersaing di partai selanjutnya," kata dia.
Adapun timnas U17 Indonesia saat ini menempati peringkat ketiga klasemen Grup A Piala Dunia U17 2023 dengan raihan satu angka.
Indonesia berada di bawah Ekuador dan Maroko yang berurutan menempati posisi pertama dan kedua.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Piala Dunia U17 2023 Indonesia
Piala Dunia U-17 2023 Bawa Berkah Bagi Sepak Bola Usia Muda Jatim, Ahmad Riyadh: Kesempatan Langka |
![]() |
---|
Arkhan Kaka Diincar Klub Eropa, Sang Ayah Sebut Masih Terlalu Dini, Fokus Piala Dunia U17 2023 |
![]() |
---|
Timnas Indonesia U-17 vs Maroko, Said Chiba Waspadai Semangat Juang Skuad Garuda di Laga Penutup |
![]() |
---|
Pelatih Timnas Maroko U-17 Terkesima dengan Atmosfer di Indonesia: Spesial untuk Kami |
![]() |
---|
Timnas Indonesia U-17 vs Maroko, Center Bek Skuad Garuda Tak Terbebani Meski Wajib Menang Buat Lolos |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.