Berita Arema FC
Rapor Arema FC di 6 Laga Awal Putaran Kedua, Hanya Menang 2x, Valente Janji Perbaikan di Tahun Baru
Rapor Arema FC di 6 laga awal putaran kedua Liga 1 2023/2024, hanya menang 2x, Fernando Valente janjikan perbaikan di Tahun Baru.
Penulis: Rifki Edgar | Editor: Dwi Prastika
Arema FC
Pelatih Arema FC, Fernando Valente (jersey merah) saat memimpin langsung latihan tim Arema FC di Bali, 2023. Pelatih asal Portugal itu, bertekad untuk membawa perubahan pada Arema FC di sisa laga putaran kedua Liga 1 2023/2024 nanti.
"Mungkin dengan dinamika baru," tambahnya.
Fernando Valente juga berjanji untuk membuat perubahan usai jeda kompetisi nanti.
Dia bertekad mengawali tahun baru dengan semangat baru bersama Arema FC usai liburan.
Pelatih berusia 64 tahun itu juga berharap pemain Arema FC punya tekad yang demikian.
Yakni dengan membawa konsep baru, ide baru, dan semangat baru untuk tim Arema FC.
"Saya percaya, tahun depan kami datang lagi dengan energi baru, pergerakan baru, lebih kompeten, lebih konsisten, dan mungkin dengan ide-ide baru," tandasnya.
Halaman 2 dari 2
Tags
Arema FC
Fernando Valente
Liga 1 2023/2024
Natal dan Tahun Baru 2024
Singo Edan
TribunJatim.com
berita Arema FC terkini
Tribun Jatim
berita Jatim terkini
Berita Terkait: #Berita Arema FC
Arkhan Fikri Kembali Dapat Panggilan Timnas Indonesia U-23, GM Arema FC Mengaku Bangga |
![]() |
---|
Arema FC Kecewa dengan Kinerja Wasit, Arkhan Fikri Blak-blakan Sebut Tak Respect |
![]() |
---|
Susunan Pemain Persis Solo vs Arema FC, Lucas Frigeri dan Valdeci Diturunkan di Menit Awal |
![]() |
---|
Arema FC Ambisi Raih Poin Penuh di Kandang Persis Solo, Tak Terbuai Catatan Apik di 7 Laga |
![]() |
---|
Arema FC Enggan Remehkan Persis Solo, Waspada dengan Kebangkitan Laskar Sambernyawa |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.