Berita Entertainment
Michelle Ashley Tak Setuju Pernikahan Ke-4 Pinkan Mambo? Singgung Sosok Arya Khan: Orangnya Gimana
Pesan menyentuh Michelle Ashley untuk pernikahan ke-4 Pinkan Mambo. Harap Arya Khan nggak bertingkah aneh.
TRIBUNJATIM.COM - Pinkan Mambo kini resmi menjadi istri dari TikToker Arya Khan.
Keduanya resmi menikah pada Minggu (27/12/2023).
Pernikahan Pinkan Mambo dan Arya Khan berlangsung sederhana, disiarkan live di TikTok.
Kini diketahui, Pinkan Mambo dan Arya Khan baru menikah siri.
Arya Khan memberikan mahar Rp 100 ibu untuk meminang penyanyi rekan duet Maia Estianty tersebut.
Anak-anak Pinkan Mambo tak terlihat hadir dalam pernikahan sang ibu dengan Arya Khan .
Michelle Ashley, putri Pinkan Mambo pun memberi pesan menyentuh untuk pernikahan keempat sang ibu.
Baca juga: Nikah Siri Mahar Rp 100 Ribu, Kini Pinkan Mambo Minta ke KUA, Ancam Bakar Lapak Singkong Arya Khan
Baca juga: Pinkan Mambo Nangis Lihat Rumah Arya Khan, Sebut Kurang Layak, Ngeluh soal Jual Singkong: Kan Becek
"Ya yang penting sih kali ini benar-benar orangnya yang tepat, dan juga nggak bertingkah aneh atau gimana-gimana," ungkap Michelle Ashley, dikutip dari YouTube Insertlive, Jumat (29/12/2023).
Dikatakan Michelle, nantinya orang tersebut bakal masuk dan menjadi bagian keluarganya.
Terlebih keluarga Pinkan Mambo sebelumnya juga bermasalah.
Pasalnya, Michelle Ashley sempat menjadi korban pelecehan oleh ayah tirinya, yang tak lain merupakan suami dari Pinkan sebelumnya.
"Karena nantinya seseorang itu masuk dalam kehidupan kita semua kan dalam keluarga aku juga," ujarnya.
Baca juga: Terpaksa Jualan Singkong, Pinkan Mambo Kini Tidur di Kamar Sempit Arya Khan, daripada Gue Diusir
Tak ingin kejadian sebelumnya terulang lagi, Michelle pun berharap agar Arya Khan bisa saling menjaga anggota keluarganya nanti.
"Yang penting sih bisa menjaga mereka dan nggak terulang lagi gitu," ucapnya.
Pada kesempatan itu, Michelle juga mengaku dirinya sempat tak setuju ibunya yang bakal menikah.
Alasan Gitaris dan Psikolog Gondol Makanan Rp530 Ribu dari Resto, Kini Mau Bayar setelah Viral |
![]() |
---|
5 Sosok Artis di DPR RI Disorot Lita Gading karena Pendidikannya, Ada yang Cuma Lulusan SMA |
![]() |
---|
Tangis Eza Gionino Digugat Cerai Meiza Aulia setelah 7 Tahun Menikah, Akui Banyak Salah dan Dosa |
![]() |
---|
Jawaban Menohok Ahmad Assegaf Ditanya Soal Penggelapan Uang Rp23 M, Kini Digugat Cerai Tasya Farasya |
![]() |
---|
Lisa Mariana Merasakan Karma setelah Ditalak Edho, Ingin Minta Maaf ke Istri Ridwan Kamil: Aku Salah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.