Berita Entertainment
Tatapan Ruben Onsu ke Sarwendah saat Dijenguk, Jujur Kondisi Tubuh, Kini Sudah Bisa Senyum
Tatapan Ruben Onsu ke Sarwendah saat dijenguk mengundang banyak arti, belakangan sang presenter menceritakan kondisi asli tubuhnya.
Penulis: Ignatia | Editor: Mujib Anwar
Pada video tersebut memperlihatkan Ruben masih berbaring di kasur rumah sakit, seperti diunggah akun Instagram @@rumpi_gosip, Selasa (21/05/2024).
Meski terlihat tangannya masih diinfus, namun kondisi Ruben terlihat lebih segar setelah istirahat beberapa hari.
Bahkan Ruben juga sudah terlihat sudah bisa tersenyum ceria.
Terlihat juga beberapa rekan-rekannya sudah bisa bertemu dan berinteraksi dengan Ruben secara langsung.
Baca juga: Alasan Jordi Onsu Tak Segera Jenguk Ruben Onsu yang Dirawat di Rumah Sakit, Sarwendah Kuak Penyebab
Pantauan TribunJatim.com, telihat kondisi Ruben ini, banyak netizen yang memberikan komentarnya.
Netizen berbondong-bondong memberikan doanya untuk kesembuhan sang presenter.
"Sehat-sehat kak Ruben,"
"Semoga cepat sembuh dari sakitnya, Kak Ruben pulih kembali seperti kemarin-kemarin,"
"Lekas sembuh orang baik @ruben_onsu,"

Sementara itu, sahabat artis Billy Syahputra seolah teringat dengan kejadian sang kakak sebelum akhirnya meninggal dunia saat melihat kondisi Ruben Onsu.
Mengetahui kondisi Ruben Onsu, Billy Shayputra teringat mendiang kakaknya, Olga Syahputra.
Baca juga: Ruben Onsu Dihantui Ketakutan, Suami Sarwendah Tak Pernah Tidur Lagi saat Terbangun di Malam Hari
"Mungkin Oma (Ruben) kondisinya lagi drop, faktor usia juga," jelas Billy, dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Selasa (21/5/2024).
Lebih lagi, adik mendiang Olga Syahputra itu turut mengingatkan soal kelelahan yang dialami Ruben selama ini.
Ia menilai Ruben terlalu berlebihan mengambil tawaran pekerjaan.
Baca juga: Ketahui 3 Tanda Tubuh Dehidrasi, Penyebab Ruben Onsu Drop Dilarikan ke RS, Sarwendah: Panas Banget
Pun, dikatakan Billy, Ruben tidak pernah beristirahat atau melakukan kegiatan olahraga di tengah kesibukannya selama ini.
Ruben Onsu
Sarwendah
penyebab Ruben Onsu drop
tatapan Ruben Onsu kepada Sarwendah
RSU Bunda Menteng
pertolongan pertama di RSUD Majalangka
mantan personel Cherrybelle
Billy Syahputra
Jordi Onsu
Berita Entertainment
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Kondisi Anak Zaskia Adya Mecca Lihat ART Dipukuli, Trauma Tapi Tetap Sekolah: Kalau Diem, Takut |
![]() |
---|
Tangis Fahmi Bo Masih Dibantu Mantan Istri Ganti Popok hingga Cebokin, Tak Bisa Berjalan |
![]() |
---|
Curhat Inul Daratists Diludahi Teman Gegara Foto dengan Tokoh Politik: Saya Bangga Wong Ndeso |
![]() |
---|
Baim Wong Akui Dulu Keras Kepala, Kini Cari Sosok Pengganti Paula Verhoeven: Harus Lebih Sabar |
![]() |
---|
Ucapan Baim Wong yang Menjadikan Awal Ujian Hidupnya, Dimulai dari Kehidupan yang Terasa Sempurna |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.