Berita Persela Lamongan
Laga Persela vs Persipal, Pelatih Zulkifli Syukur Sangat Siap Persembahkan Tiga Poin
Persela Lamongan akan menjamu Persipal Palu di Stadion Tuban Sport Center, Minggu (5/1/2025) besok sore.
Penulis: Khairul Amin | Editor: Samsul Arifin
Fabien Garcia didatangkan Persela menggantikan posisi Anderson yang memilih hengkang ke Barito Putera.
Bermainnya Fabien Garcia menjadi modal penting, menambah kekuatan lini belakang Persela. Apalagi lawan yang akan dihadapi sedang dalam kepercayaan diri setelah di laga terakhir menang Persipal menang 2-0 dari Rans Nusantara.
Baca juga: BOLA TERPOPULER: Jay Idzes Koyak Gawang Juventus - Persela Lamongan Puncaki Klasemen Liga 2
Persipal yang saat ini menempati peringkat dua klasemen sementara dengan poin 21, dipastikan all out agar bisa mendapatkan tambahan poin.
"Sampai saat ini Fabien sudah kami persiapkan untuk bermain besok, informasi terakhir Fabien bisa dimainkan. Saya harap dia bisa memainkan pertandingan pertamanya di putaran kedua ini," pungkasnya.
Baca juga: Sehari Usai Umumkan Kepergian Anderson, Persela Kenalkan Center Bek Baru Asal Prancis
Tekad sama juga disampaikan oleh pemain Persela, Ahmad Ihwan.
"Persiapan dari pemain, kami siap untuk memberikan yang terbaik pertandingan besok," kata Ahmad Ihwan.
"Kami berusaha semaksimal mungkin untuk mendapatkan tiga poin, dan mengunci tiket lolos di 8 besar," tambahnya
Persela
Persipal Palu
berita Persela Lamongan terbaru
Zulkifli Syukur
Liga 2 2024/2025
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
Persela Mendominasi Permainan, Aji Santoso Akui Kekalahan dari Deltras FC karena Lemahnya Finishing |
![]() |
---|
Persela Lamongan vs Deltras FC, Banyak Pemain Senior, Aji Santoso Yakin Tim Main Bagus |
![]() |
---|
Persela Lamongan vs Deltras Sidoarjo, Aji Santoso Berambisi Putus Rekor Buruk Laskar Joko Tingkir |
![]() |
---|
Persela Lamongan vs Deltras Sidoarjo, Laskar Joko Tingkir Bertekad Raih 3 Poin di Kandang |
![]() |
---|
Pelatih Persela Aji Santoso Fokus Matangkan Finishing Jelang Lawan Deltras FC |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.