TOPIK
Proliga 2025
-
Jakarta Pertamina Enduro Buka Final Four Proliga 2025 dengan Kemenangan 3-1 atas Electric PLN
Jakarta Pertamina Enduro membuka final four seri pertama PLN Mobile Proliga 2025 dengan kemenangan gemilang 3-1 atas Jakarta Electric PLN, di Kediri.
-
Final Four Proliga 2025 Bertabur Bintang, Jordan Thompson Gabung ke Jakarta Pertamina Enduro
Final Four Proliga 2025 Bertabur Bintang, Jordan Thompson Gabung ke Jakarta Pertamina Enduro (JPE).
-
Proliga 2025: Jakarta Pertamina Enduro Sapu Bersih Dua Laga di Surabaya, Tempati Peringkat Dua
Tim putri Jakarta Pertamina Enduro berhasil menyapu bersih dua laga Seri Surabaya PLN Mobile Proliga 2025 yang berlangsung di Jawa Pos Arena, Surabaya
-
Jakarta Livin Mandiri Menang 3-0 atas Yogya Falcons, Putus Tren Buruk Dua Kekalahan di Malang
Tim voli Jakarta Livin Mandiri berhasil menang telak 3-0 atas Yogya Falcons, putus tren buruk dua kekalahan di seri Malang.
-
Proliga 2025: Kandaskan Bandung BJB, Jakarta Electric PLN Lanjutkan Trend Kemenangan
Tim putri Jakarta Electric PLN berhasil tumbangkan Bandung BJB Tandamata dengan skor 3-1 (25-22, 27-25, 25-27, 25-20) dalam lanjutan PLN Mobile Proli
-
Jakarta Livin Mandiri Ingin Berjaya di Surabaya, Manajemen Motivasi Tim hingga Beri Dukungan Ekstra
Jakarta Livin Mandiri ingin berjaya di Surabaya yang menjadi kandang sendiri, manajemen beri motivasi tim hingga melipatgandakan dukungan.
-
Kalahkan Jakarta Livin' Mandiri, Jakarta Elektric PLN Sapu Bersih Dua Laga Proliga 2025 Seri Malang
Berhasil mengalahkan Jakarta Livin' Mandiri, Jakarta Elektric PLN berhasil sapu bersih dua pertandingan di Proliga 2025 seri Malang.
-
Proliga 2025 Seri Malang: Jakarta Popsivo Polwan Makin Kokoh di Puncak Usai Raih Kemenangan Beruntun
Tim bola voli putri Jakarta Popsivo Polwan makin kokoh di puncak klasemen sementara Proliga 2025 usai meraih dua kemenangan beruntun di GOR Ken Arok M
-
Jakarta Elektric PLN Menang Telak 3-0 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di Proliga 2025
Jakarta Elektric PLN menang telak 3-0 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di Proliga 2025 Seri Malang.
-
Proliga 2025 Seri Malang: Sengit! Jakarta Popsivo Polwan Menang Tipis 3-2 atas Livin' Mandiri
Laga perdana Proliga 2025 seri Malang yang mempertemukan tim putri Jakarta Popsivo Polwan Vs Jakarta Livin' Mandiri berjalan cukup dramatis, pada Juma
-
Tekad Jakarta Elektric PLN Ingin Sapu Bersih 2 Laga di Kandang dalam Proliga 2025 Seri Malang
Jakarta Elektric PLN berambisi untuk menyapu bersih dua pertandingan bola voli Proliga 2025 seri Malang.
-
Raup Kemenangan Kedua, Jakarta LavAni Kandaskan Samator 3-0 di GOR Tri Dharma Gresik
Tim voli putra Jakarta LavAni Livin Transmedia kembali meraih kemenangan. Kali ini berhasil menekuk Surabaya Samator dengan skor 3-0 .
-
Raih Kemenangan Kedua, Gresik Petrokimia Pupuk Kandaskan Yogya Falcons 3-0 di Proliga 2025
Tim putri Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia meraih kemenangan keduanya setelah mengalahkan Yogya Falcons di GOR Tridharma Gresik, Minggu (12/1/2025).
-
Jakarta Popsivo Polwan Kembali ke Puncak usai Tekuk Jakarta Pertamina di GOR Tri Dharma Gresik
Jakarta Popsivo Polwan kembali naik ke posisi puncak klasemen sementara Proliga 2025.
-
Rekrut Pemain Asing Asal Kuba dan Vietnam, Tim Petrokimia Gresik Kejar Target Juara Proliga 2025
Tim Petrokimia Gresik memasang target juara Proliga 2025. Pada gelaran Proliga 2025 bulan Januari mendatang. Petrokimia Gresik berkekuatan 20 pemain