Kaleidoskop 2017
6 Selebritis Indonesia Ini Paling Menuai Kontroversi di Tahun 2017, dari Pelakor Sampai Video Panas
Sebagai penutup akhir tahun, berikut 6 selebritis Tanah Air yang paling kontroversial di tahun 2017!
Penulis: Pipin Tri Anjani | Editor: Alga W
Pasalnya, Roro Fitria kerap mengunggah foto-foto dan video saat melakukan ritual, di media sosial Instagram.
Ritual Roro Fitria tersebut sukses membuat netizen penasaran.
Bahkan beberapa ritualnya cukup terbilang ekstrem dan horor, seperti menimbun diri dengan tanah.
Usia Roro Fitria Terbongkar Akibat Pertanyaan Ini, Netter Nggak Nyangka: Serius? Kok Gitu Tampangnya

Nama Ayu Ting Ting tentunya sudah tak asing sepanjang tahun 2017 ini.
Pasalnya, penyanyi dangdut satu ini selalu menjadi sorotan dan mendapat hujatan dari netizen.
Skill Tak Kalah dari Cewek, 7 Cowok Ini Jadi Make Up Artist Profesional Berkat Teknik Khasnya!
Hal itu dikarenakan ibu satu orang anak ini dianggap sebagai perebut pasangan orang lain atau netizen menyebutnya dengan sebutan 'pelakor' (perebut laki orang).
Di berbagai unggahan akun gosip Instagram, Ayu Ting Ting disebut-sebut mempunyai hubungan spesial dengan Raffi Ahmad yang statusnya sudah mempunyai seorang istri yakni Nagita Slavina.
Diyakini Lakukan Permak Tubuh, 9 Foto Jadul Ayu Ting Ting Saat Masih Jadi Siswa Bikin Hater Terdiam!
3. Millendaru/Millen Cyrus

Keponakan Ashanty satu ini kerap menuai kontroversi lantaran penampilannya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/roro-fitria-ayu-ting-ting-millendaru_20171213_230740.jpg)