Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

6 Fakta Danau Toba, Lokasi Terbaliknya KM Sinar Bangun yang Bawa Ratusan Penumpang

Danau Toba menjadi destinasi populer di kalangan traveler saat mengunjungi Sumatera Utara.

Penulis: Ani Susanti | Editor: Alga W
ANTARA FOTO/IRSAN MULYADI
Tim evakuasi gabungan melakukan pencarian korban KM Sinar Bangun yang tenggelam di Danau Toba, Simalungun, Sumatera Utara, Selasa (19/6/2018). KM Sinar Bangun yang mengangkut ratusan penumpang tenggelam di Danau Toba pada Senin sore, dengan dilaporkan 1 penumpang tewas, belasan selamat, dan ratusan lainnya masih dalam proses pencarian. 

Abu vulkanik dari ledakan Toba telah ditemukan sampai ke Malaysia.

Teori malapetaka Toba menunjukkan bahwa ledakan itu menyebabkan musim dingin global selama satu dekade, hampir membasmi beberapa spesies.

Umat manusia mungkin telah menyusut menjadi sedikitnya 3.000 orang setelah bencana terjadi.

Baca: 9 Potret Terbaru Maryati, Pemeran Munaroh yang Kini Eksis dengan Pejabat, Wajahnya Bikin Pangling?

2. Danau alam besar tekto-vulkanik

Danau Toba merupakan sebuah danau alam besar tekto-vulkanik yang menempati kaldera dari supervulkan.

Danau ini memiliki ukuran sekitar 100 kilometer dengan lebar sekitar 30 kilometer.

Sementara itu kedalamannya mencapai 505 meter.

Baca: Pernah Dinikahi Mantan Suami Dina Lorenza, Begini Kehidupan Cut Keke Usai Dipersunting Pengacara

3. Danau terbesar di Indonesia dan Asia Tenggara

Danau Toba menjadi danau tersbesar di Indonesia dan Asia Tenggara.

Pada bagian tengah danau ini terdapat sebuah pulau vulkanik, Pulau Samosir.

Baca: Curhatan Remaja Alami Pelecehan Saat Beli Pakaian Dalam Jadi Viral, Hati-hati Begini Modusnya!

4. Kehidupan sekitar Danau Toba

Danau Toba menjadi destiansi wisata populer di kalangan traveler.

Banyak perahu wisata yang mengantarkan wisatawan keliling Danau Toba.

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved