Berita Entertainment
Orang Tuanya Tajir, Anak Nia Ramadhani Potong Rambut di Tempat Sempit, Lihat Benda yang Dipegangnya!
Tempat potong rambut anak Nia Ramadhani ini emang sempit dan sederhana. Tapi, lihat dulu benda yang dibawa Mainaka!
Penulis: Ani Susanti | Editor: Pipin Tri Anjani
Nia Ramadhani sempat memanggil Mainaka agar menoleh ke arahnya.
Namun, panggilan Nia Ramadhani tak dihiraukan.
"Naka ligat sini, coba lihat," ucap Nia Ramadhani mencoba memanggil putranya itu, dikutip TribunJatim.com, Rabu (25/3/2019).
• Anak Nia Ramadhani Ungkap Kesedihan karena Ardi Bakrie, Beri Pesan Menyentuh Sampai Dkomentari Jedar
Dalam postingannya, Nia Ramadhani mengakui bahwa tempat potong rambut putranya tersebut sangat sederhana.
"Sesederhana itu potong rambut di sebelah mesin cuci," tulis Nia Ramadhani.
Selain itu, Nia Ramadhani juga mengomentari model potongan rambut Mainaka.
"Kok jadi mirip model rambut tukang potongnya?," lanjutnya.
• Nia Ramadhani Emosi Anaknya Main Air di Ember Cucian Rumahnya, Kaget Lihat Produk Bisnisnya Dirusak

Wah, sederhana banget ya, guys?
Bagaimana menurutmu?
• Nia Ramadhani Terekam Nyanyi Lagu Galau Tanpa Suaminya, Sungguhku Tak Menahan, Bila Sudah Suratan
• Peringatan Menohok Nia Ramadhani untuk Artis yang Buat Moodnya Berubah Buruk Saat Syuting: Males Deh
• Intip Penampilan Berani Nia Ramadhani & Suami di Pesta Ultah Bunga Citra Lestari, Bernuansa Hitam!
• Orang Tuanya Kaya, Anak Nia Ramadhani Minta 1 Syarat Jika Ultahnya Tak Dirayakan, Sang Ibu Bad Mood!
• Kumpul Bareng Girl Squad Sambil Bawa Anak, Penampilan Nia Ramadhani Curi Perhatian, Lihat Potretnya!
• Nia Ramadhani Ekspos Tato di Punggung Saat Hadiri Acara Penghargaan, Lihat Aksinya Pamer Penampilan!
• Intip Penampilan Berani Nia Ramadhani Saat Ambil Rapor Anak di Sekolah, Beda Banget dari Lainnya?