Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

MPM Gelar Honda Jatim Caring Day di Sidoarjo, Undang Milenial & Pasangan Ikuti Seminar Safety Riding

PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM) mengadakan Honda Jatim Caring Day untuk milenial konsumen setia Honda.

Penulis: Fikri Firmansyah | Editor: Hefty Suud
TRIBUNJATIM.COM/FIKRI FIRMANSYAH
40 peserta dari "Honda Jatim Caring Day" di Sidoarjo yang terdiri dari para milenial beserta pasangannya saat mengikuti agenda acara Seminar Safety Riding, Sabtu (22/2/2020) di MPM Safety Riding Course, yang berlokasi di Kecamatan Sedati, Sidoarjo. 

"Intinya kegiatan yang terselenggara di momen bulan kasih sayang ini, juga ingin kami manfaatkan untuk berbagi kasih sayang dan kepedulian, sekaligus kami juga ingin menjaga loyalitas konsumen serta juga memberikan pengalaman yang berharga kepada konsumen loyal dan setia kami sebagai wujud terima kasih atas dukungannya dan kesetiaannya terhadap sepeda motor Honda," ujarnya. 

Selanjutnya, M Bondan berharap semakin ke depan, Honda akan semakin Satu HATI dengan konsumen dan masyarakat di Indonesia, khususnya di Wilayah Sidoarjo. 

Penulis: Fikri Firmansyah

Editor: Heftys Suud 

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved