Virus Corona di Surabaya
Universitas Ciputra Surabaya Produksi Ratusan Face Shield untuk Tenaga Medis
Universitas Ciputra (UC) Surabaya kembali melakukan gerakan dalam mendukung tenaga medis untuk memenuhi kebutuhan APD di rumah sakit.
Penulis: Zainal Arif | Editor: Yoni Iskandar
"Kami dulu selalu memakai laboratorium untuk praktik membuat material, akan tetapi kini saya dapat pengalaman menggunakan alat untuk keperluan medis," kata Stanley.
"Dalam memproduksi ada perhitungan, jadi bukan sedar bikin sehingga saat digunakan tidak menimbulkan efek samping yang terlalu jauh juga, intinya ini semua aksi kami untuk membantu tenaga medis," pungkasnya. (Zainal A/Tribunjatim.com)