Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

KBS Ramai, Diprediksi Akan Ada 10 Ribu Pengunjung Selama Libur Panjang Maulid Nabi Muhammad

Jumlah pengunjung Kebun Binatang Surabaya (KBS) diprediksi akan terus meningkat hingga Minggu (1/11/2020) mendatang.

Penulis: Yusron Naufal Putra | Editor: Dwi Prastika
TRIBUNJATIM.COM/AHMAD ZAIMUL HAQ
Kebun Binatang Surabaya (KBS) dipadati pengunjung di libur panjang dan cuti bersama Maulid Nabi Muhammad SAW, Kamis (29/10/2020). 

Agus Supangkat mengaku, pihaknya menerapkan protokol kesehatan pencegahan virus Corona ( Covid-19 ) dengan ketat. Dari mulai pemesanan tiket yang dilakukan secara online, di pintu masuk hingga saat berada di dalam KBS juga menerapkan protokol kesehatan.

Ada banyak pos di berbagai titik di dalam KBS yang setiap saat mengingatkan pengunjung agar tetap mematuhi protokol kesehatan. Tetap pakai masker, menjaga jarak, dan rutin cuci tangan.

Ada beberapa ketentuan yang diberlakukan di sana. Yaitu, anak di bawah lima tahun belum boleh masuk karena dianggap rentan hasil kajian dari tim Covid-19. Ketentuan itu dikonversi dalam tinggi badan. Selain itu, ibu hamil dan lansia juga belum boleh masuk ke sana.

"Buka mulai 08.30 sampai 15.30 WIB," ujarnya.

Editor: Dwi Prastika

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved