Sinopsis Film
Sinopsis Film The Circle, Dibintangi Emma Watson dan Tom Hanks, Tayang di Trans TV Pukul 23.00 WIB
Berikut ini sinopsis film The Circle yang akan tayang malam ini di Trans TV pukul 23.00 WIB. The Circle dibintangi Emma Watson hingga Tom Hanks.
TRIBUNJATIM.COM - Trans TV hari ini Kamis, 29 Juli 2021 akan menayangkan film The Circle.
Film ini dijadwalkan tayang malam ini pukul 23.00 WIB.
The Circle dibintangi oleh Emma Watson, Tom Hanks, John Boyega, dan Karen Gillan.
Film yang dirilis pada tahun 2017 ini disutradarai oleh James Ponsoldt.
Film The Circle menceritakan tentang kisah seorang perempuan yang menjadi sukarelawan dari produk-produk The Circle.
Baca juga: Sinopsis Film Overdrive, Dibintangi Scott Eastwood & Freddie Thorp, Tayang di Trans TV Jam 21.30 WIB
Baca juga: Sinopsis Film The Foreigner, Dibintangi Jackie Chan & Katie Leung, Tayang di Trans TV Jam 21.30 WIB
Sinopsis Film The Circle

Mae Holland bosan menjadi seorang petugas operator.
Mae pun mulai mencari tantangan baru dengan mendaftarkan menjadi sukarelawan untuk produk-produk The Circle.
The Circle merupakan sebuah perusahaan teknologi besar seperti Google dan Facebook.
The Circle adalah perusahaan yang didirikan oleh Eamon Bailey.
Produk pertama yang dicoba Mae adalah kamera kecil yang memiliki ukuran sebesar koin.
Kamera tersebut dipasangan di dada Mae.
Dari kamera tersebut, semua orang dapat mengikuti aktivitas Mae seharian.
Baca juga: Sinopsis Film Fury, Dibintangi Brad Pitt dan Shia LaBeouf, Kisah Perjuangan Pasukan AS Melawan Nazi
Baca juga: Film A Perfect Fit Sajikan Kompleksitas Wanita Modern di Tengah Lingkungan Tradisional
Aktivitas tersebut ditayangkan di aplikasi TrueYiu, aplikasi yang dikembangkan juga oleh The Circle.
Trans TV
29 Juli 2021
The Circle
Emma Watson
Tom Hanks
John Boyega
Karen Gillan
TribunJatim.com
berita artis
Tribun Jatim
Sinopsis dan Jadwal Tayang 'Where The Crawdads Sing', Film Romantis Misteri OST Diisi Taylor Swift |
![]() |
---|
Fakta-fakta Film Carter Trending di Netflix, Joo Won Jalankan Misi Berbahaya, Ini Daftar Pemainnya |
![]() |
---|
Sinopsis Film 'Korea 2037' Viral TikTok, Ceritakan Kehidupan Tahanan Wanita, Dibintangi Kim Ji-Young |
![]() |
---|
Sinopsis 'Ranah 3 Warna' Film Indonesia Terbaru, Ada Amanda Rawles dan Arbani Yasiz, Tayang Hari Ini |
![]() |
---|
Sinopsis 'My Sassy Girl' Dibintangi Tiara Andini & Jefri Nichol, Film Korea Romantis Versi Indonesia |
![]() |
---|