Ramalan Shio
3 Shio Beruntung di Awal Desember 2022, Banjir Rezeki dan Ketiban Hoki, Berikut Cara Mengetahui Shio
Berikut cara mengetahui Shio dari tahun kelahiran. Simak pula 3 Shio beruntung di awal bulan Desember 2022. Apakah Shio kamu termasuk?
TRIBUNJATIM.COM - Adakah cara mengetahui Shio dari tahun kelahiran?
Ya, tentu saja ada! Kamu hanya perlu mencocokkan tahun kelahiranmu dengan shio setiap tahunnya.
Shio sendiri merupakan astrologi Tionghoa yang sudah eksis sejak 2.000 tahun lalu.
Shio memiliki peran yang penting untuk memperlihatkan nasib dan takdir seseorang.
Â
Shio merupakan salah satu astrologi yang lebih kompleks.
Tidak hanya menggabungkan tanggal dan tahun lahir, shio akan menganalisis nasibmu dengan yin dan yang serta lima elemen, seperti kayu, api, tanah, logam, dan air.
Â
 Nah, untuk mengetahui shiomu dari tahun kelahiran. Kamu bisa simak urutan 12 shio di bawah ini!

Cara Mengetahui Shio dari Tahun Kelahiran
Shio ternyata ditentukan hanya melalui tahun kelahiran yang dimiliki oleh setiap orang, lho.
Setiap shio memiliki kepribadian dan nasibnya sendiri yang sudah ditakdirkan. Shio akan berganti setiap tahunnya setelah imlek atau tahun baru Cina.
Shio sendiri terdiri dari 12 hewan.
Hewan-hewan yang berada di shio ini berasal dari legenda buddha yang akan meninggalkan bumi. 12 hewan tersebut pun muncul dan berlomba-lomba ingin mengucapkan selama tinggal kepada buddha.
Â
Untuk menghormati tindakan dari 12 hewan tersebut, setiap tahunnya diberi nama untuk salah satu hewan, sesuai urutan kedatangan hewan tersebut.
Â
1. Shio Tikus (1936, 1948, 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, 2020)
Â
Tikus merupakan salah satu shio yang memiliki pesona dan kreativitas tidak terbatas.
Shio tikus memiliki karakter yang tegas, semangat belajar yang tinggi, dan adil.
Jika kamu memiliki teman dengan shio satu ini, biasanya mereka akan menyenangkan dan dapat diandalkan. Mereka juga dikenal memiliki komunikasi yang baik.
2. Shio Kerbau (1937, 1949, 1961, 1973, 1985, 1997, 2009)
Â
Kerbau dianggap sebagai hewan keberuntungan.
Mereka dikenal pekerja keras dan memiliki rasa ketabahan yang tinggi.
Ramalan Shio Besok Selasa, 24 Januari 2023: Kebingungan Melanda Usai Libur Panjang Imlek |
![]() |
---|
Ramalan Shio Besok Selasa 24 Januari 2023: Shio Kelinci Kontrol Emosi, Shio Kambing Harus Nabung! |
![]() |
---|
Februari Siap Menyambut Ramah 4 Shio Ini, Diramalkan Paling Beruntung, Ketiban Rejeki Nomplok |
![]() |
---|
Ramalan Shio Imlek 2023, Minggu 22 Januari 2023: Shio Kelinci Bersinar - Shio Ayam Jaga komitmen! |
![]() |
---|
9 Shio Diprediksi Akan Menikah di Tahun Kelinci Air 2023, Intip Pasangan Terbaik untuk Shio Tikus |
![]() |
---|