Berita Entertainment
Alasan Peggy Melati Sukma Terima Saudagar Reza Abdul Jabbar Jadi Suami, Baru Ketemu Hari H Nikah
Peggy Melati Sukma akhirnya mengungkapkan alasan akhirnya menerima pengusaha Reza Abdul Jabbar menjadi suaminya, ternyata baru ketemu saat hari nikah.
Suatu ketika, Abdul Jabbar ke Indonesia, tetapi saat itu Peggy sedang safari dakwah.
Baca juga: Viral Video Pria Ditangkap di Surabaya, Diduga Penculik, Kasih Permen ke Bocil sambil Merengek
"Lusanya, beliau menyampaikan bahwa ada jadwal akan ke Indonesia untuk conference, tabligh akbar."
"Waktu beliau ada di Indonesia, teteh lagi safari dakwah," bebernya.
"Ada delapan hari teteh safari dakwah ke Jambi sama ke Batam."
"I will not be there, tapi kita berdua sama-sama yakin, udah, bismillah," lanjutnya.
Peggy dan Abdul Jabbar pun hanya berserah kepada sang pencipta.
"Kita berserah sama Allah, Allah pasti akan atur."
"Jadi mestinya teteh itu delapan hari safari dakwah."
"Saat itu kita nggak ketemu caranya kan, tetehnya nggak ada," tambahnya.

Mereka percaya sang pencipta memberikan jalan keduanya.
"Teteh bilang, 'Ya udah, Bang, bismillah ya kita sama-sama minta aja sama Allah'."
"Kalau Allah punya mau, nggak ada yang bisa menolak," sambung Peggy.
Hingga akhirnya, sebagian jadwal safari dakwah Peggy dibatalkan.
"Masya Allah besoknya kita dapet kabar bahwa separuh dari jadwal dakwah teteh itu di-cancel."
"Karena tim yang mengerjakannya itu jatuh sakit, kita bukan mensyukuri."
"Itu kan takdir masing-masing ya," tutup Peggy Melati Sukma.
Berita viral lainnya
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Peggy Melati Sukma
tawaran menikah dari pengusaha
Reza Abdul Jabbar
Tribun Jatim
TribunJatim.com
berita seleb terkini
mantan artis sinetron
berdakwah
Peggy Melati Sukma menerima tawaran menikah
pengusaha kaya
suami Peggy Melati Sukma
YouTube
New Zealand
menikahi Reza Abdul Jabbar
Arie Untung
pinangan dari lelaki
Sempat Tinggal di Kos-kosan, Nunung Kini Bersiap Pindah ke Rumah Mewah: Saya Dihadiahi Seseorang |
![]() |
---|
Anggota TNI Terlibat, Zaskia Adya Mecca Ditelpon Perwira TNI Atasan Pelaku: Tidak Minta Damai |
![]() |
---|
Kabar Terbaru Hubungan Ria Ricis dengan Evan DC Music, Mantan Istri Teuku Ryan Singgung Trauma |
![]() |
---|
Masih Ingat Sinetron Tuyul dan Mbak Yul? ini Penampakan Lokasi Syuting Ikoniknya usai 28 Tahun |
![]() |
---|
Anak Buahnya Pukul Karyawan Zaskia Adya Mecca, Bos Oknum TNI Minta Maaf, Sang Artis: Resiko |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.