Berita Entertainment
Maia Estianty Lebih Terima Fuji Jadi Mantu Ketimbang Lenggogeni Faruk? Imbas Dijodohkan Sama El Rumi
Maia Estianty lebih terima Fuji jadi menantu ketimbang Lenggogeni Faruk? Ucapan terkait pilihan El Rumi diosorot.
Tepatnya saat Maia Estianty menjadi bintang tamu di kanal YouTube Ashanty.
Istri Irwan Mussry ini sempat mengaku tidak memiliki kriteria khusus untuk pasangan ketiga putranya.
"Aku setuju semua, asal anak-anak happy sih," kata Maia Estianty.
Maia Estianty menambahkan, dirinya akan menerima siapapun calon menantunya tersebut, selama si calon tidak memiliki gosip negatif.
"Kecuali dulu pernah suatu saat Al Ghazali pernah mau dekati perempuan, ini zaman ABG."
"Sementara aku dengar rumor di luar enggak bagus namanya."
"Jadi aku benar-benar no kalau yang ini," tegas Maia Estianty.
"Bebas aja karena kan yang hidup mereka. Cuma memang kalau namanya di luar sana jelek, ya aku enggak mau," tambah Maia Estianty.
Baca juga: Terkuak Sikap Langgogeni Faruk setelah Thariq dan Fuji Putus, Banjir Hujatan, Ibu Atta: Membahayakan
Sebelumnya Lenggogeni Faruk juga sempat membeberkan perihal kriteria calon mantu.
Sempat beredar sebuah video, Lenggogeni Faruk, yang membeberkan calon menantu idaman untuk anak-anaknya nanti kelak.
Padahal Lenggogeni saat itu belum dikenalkan dengan Fuji.
"Jadi calon mantu memenuhi kriteria," ucap Lenggogeni Faruk, dilansir dari unggahan akun Instagram @lambe_danu_official99.
"Pertama, dia mesti establish," imbuh Lenggogeni Faruk lagi.
Selanjutnya ia pun meminta calon menantu anak-anaknya kelak tersebut berpenampilan baik dan memiliki track record yang baik.
"Kedua, good performance," terangnya.
Fuji
Fuji ramai dijodohkan
anak kedua Maia Estianty
El Rumi
Thariq
Tribun Jatim
TribunJatim.com
berita seleb terkini
Maia Estianty
perjodohan Fuji dengan El Rumi
ucapan Maia Estianty
Lenggogeni Faruk
calon menantu
ibunda Thariq
YouTube
media sosial
Baim Wong Tak Peduli Dituding Bangkrut usai Cerai, Sebut Masih Punya Penghasilan |
![]() |
---|
Sosok Siswanto, Ayah Bikinkan 700 Souvenir untuk Pernikahan Putrinya, Ratri: Bapak Suka Melukis |
![]() |
---|
Mantan Istri Bung Karno Ikuti Pemakaman Hidup, Dewi Soekarno Tidur di Peti Mati, 'Aku Ingin Terbang' |
![]() |
---|
Pantas Tak Jadi Pelawak Lagi? Narji Dikabarkan Punya Tanah 1.000 Hektare: Konglomerat Doang |
![]() |
---|
Dulu Nelangsa Tak Dipanggil 'Pah', Kini Dede Sunandar Akui Kepincut LC dan Pisah Rumah dengan Istri |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.