Berita Entertainment
Sosok Oscar Lawalata yang Resmi Ganti Kelamin di KTP-Paspor, Sang Ibu Sempat Takut Berubah Drastis
Inilah sosok Oscar Lawalata yang resmi ganti kelamin dan namanya, Asha Smara Darra di KTP, paspor dan identitas lain. Sang ibu takut berubah drastis.
Dalam foto hitam putih itu, ia terlihat tersenyum ke arah kamera dengan rambut dirinya selipkan ke kuping.
Dalam foto tersebut, juga terdapat kutipan dari Oscar Lawalata yang kini sudah berubah nama menjadi Asha Smara Darra.
"Kita harus merasa diri kita cantik, siapapun kita. Dari situ kecantikan akan bersinar dengan sendirinya," kutipan dari Asha Smara Darra.
Sontak unggahan tersebut, langsung dibanjiri komentar dari para netizen.
"Malah mirip Dian Sastro," tulis akun @teguhjw81.
"@teguhjw81 lebih cantik inilah (emoji)," tulis akun @catherinesitumorang.
"Waduh cantik sekaliii," tulis akun @christaniairene.
Kekasih Jerman
Sebelumnya, Oscar Lawalata membenarkan jika dirinya kini sudah memiliki seorang kekasih pria asal Jerman.
Kini Asha Smara dan pasangannya ini memilih tinggal bersama di Berlin, Jerman
"Ya i have partner sekarang. I have my partner, dia orang Jerman.
Dan saya juga sekarang sudah lebih banyak hidup di Berlin. Sebenernya sebelum ketemu dia juga saya sudah di sana gitu," beber Oscar Lawalata di akun YouTube The Lawalatas yang diunggah pada Oktober 2020 lalu.
"Untuk saya, partner itu kan dia melengkapi ya gitu.
Jangan sampai menjadi menyusahkan gitu. Dan bumbu-bumbu kehidupan," sambungnya lagi.
Artikel ini telah tayang di TribunPekanbaru.com
---
Berita Jatim dan berita seleb lainnya.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Google News TribunJatim.com
Oscar Lawalata
sosok Oscar Lawalata
sosok Oscar Lawalata ganti kelamin
Mario Lawalata
berita artis terkini
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
berita Jatim terkini
Asha Smara Darra
Oscar Lawalata sudah mengganti kelamin
KTP
paspor
Regina Lawalata
operasi ganti kelamin
Andy F Noya
sang ibu ketakutan atas perubahan drastis
keputusan Oscar Lawalata menjadi perempuan
Pantas Tak Jadi Pelawak Lagi? Narji Dikabarkan Punya Tanah 1.000 Hektare: Konglomerat Doang |
![]() |
---|
Dulu Nelangsa Tak Dipanggil 'Pah', Kini Dede Sunandar Akui Kepincut LC dan Pisah Rumah dengan Istri |
![]() |
---|
Tanah Warisan Ayah Jadi Sengketa hingga Mau Dibangun Perumahan, Ashanty Kesal: Aku Kejar |
![]() |
---|
Akui Dirinya Mantan Koruptor, Angelina Sondakh Singgung Azab Korupsi: Kesenangan Sementara |
![]() |
---|
Bukan Pelakor Masalah Rumah Tangganya? Tasya Farasya Pernah Akui Terima Dipoligami: Kayak Seru |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.