Berita Entertainment
Kisah Artis Syuting Ditinggal Ayah Meninggal, 'Dunia Kayak Berhenti', Kini Jadi Bos Klub Sepakbola
Kisah pilu pernah dirasakan artis ini. Dulu, saat syuting, ia menerima kabar sang ayah meninggal.
TRIBUNJATIM.COM - Di balik kesuksesannya, artis tampan ini ternyata pernah mengalami kisah memilukan.
Terlebih, hal tersebut juga melibatkan sang ayah tercinta.
Diketahui, artis tersebut ditinggal sang ayah selama-lamanya di tengah syuting.
Kala itu, ia mengaku tak berani mengungkapkannya lantaran masih baru.
Keterpurukan itu lantas tak meruntuhkan semangatnya.
Kini, ia dikenal sebagai artis multitalenta, bahkan memiliki klub sepak bola sendiri.
Lantas, siapakah artis tampan tersebut?
Baca juga: TERPOPULER SELEB: Nathalie Holscher Berhijab Disuruh Sule - Pengambil Cincin Hotman Paris di Mal
Informasi seputar berita menarik lainnya di Google News TribunJatim.com
Ya, artis tersebut adalah Raffi Ahmad, suami dari Nagita Slavina.
Raffi Ahmad menceritakan kisah pilu yang pernah dialami selama menjadi artis.
Saat itu, Raffi Ahmad masih sangat baru terjun di dunia entertainment, namanya pun belum sepopuler seperti sekarang.
Kisah pilu itu, kata Raffi Ahmad, saat ia mendapat kabar ayahnya yang bernama Munawar Ahmad meninggal dunia ketika dirinya tengah menjalani syuting salah satu program acara televisi.
Usia Raffi Ahmad kala ayahnya meninggal dunia juga masih tergolong remaja, yakni 16 tahun.
“Jadi waktu papa aku meninggal aku usia 16 tahun. Karier aku juga masih baru banget, aku syuting Extravaganza ABG, waktu itu ada empat segmen (acaranya),” ucap Raffi Ahmad seperti dikutip dari kanal YouTube Sinemaku Pictures, Jumat (14/7/2023).
Mendapat kabar ayahnya meninggal, Raffi Ahmad langsung syok, tubuhnya pun gemetar seketika.
nasib artis
artis tampan
Raffi Ahmad
ayah meninggal
RANS Nusantara FC
Nagita Slavina
Munawar Ahmad
Tribun Jatim
TribunJatim.com
berita seleb terkini
Curhat Artis Pernah Diludahi Teman Gara-gara Sering Foto Bareng Pejabat: Wong Ndeso |
![]() |
---|
Luna Maya Berencana Jalani Program Hamil Tahun 2026, Ingin Anak Kembar, 'Umur Udah 42 Nih' |
![]() |
---|
Anak Mpok Alpa Ingin Jadi Artis, 1 Hal Ini Jadi Kendala, Sherly: Doain Bisa Ikutin Jejak Mama |
![]() |
---|
Alasan Sule Sering Jatuh Sakit, Akui Kebiasaannya Jadi Pemicu, Dua Hari Sembuh ada Penyakit Lagi |
![]() |
---|
Tangis Nunung Ingat Suami yang Merawatnya saat Sakit, Akui Berubah Mood: Kayak Bayi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.