Berita Entertainment
Denny Caknan Ingin Punya Anak Mirip Dirinya, Bella Bonita Merespon Judes, 'Sembarangan'
Denny Caknan ungkap keinginannya soal anak. Bella Bonita pun langsung memberikan sikap judes.
"Enggak mau, harus kayak aku, harus nakal. Harus nakal," kata Denny.
Mendengar ucapan sang suami, Bella Bonita pun langsung memberikan sikap judes.
Denny Caknan pun lantas meluruskan ucapannya.
"Nakal tapi lucu bukan nakal yang sembarangan,"ucap Denny Caknan.
Baca juga: SELEB TERPOPULER: Istri Denny Caknan Ambruk Usai Ngunduh Mantu - Sosok Calon Suami Tyas Mirasih
Cuplikan video Denny Caknan yang ingin anak nakal ini pun menjadi sorotan netizen.
Banyak yang menyayangkan perkataan suami Bella Bonita tersebut.
"Hati-hati berucap soal anak walau itu bercanda, itu adalah doa," kata seorang warganet.
"Ucapan adalah doa mas Denny, ucap yang baik-baik semaga anaknya soleh soleha," tambah warganet lain.

Denny Caknan dan Bella Bonita jadi sorotan sejak awal keduanya menikah.
Nama Happy Asmara yang dulu pernah pacaran dengan Denny Caknan pun terseret.
Padahal Denny Caknan dan Happy Asmara sama-sama mengakui hubungannya telah selesai dan tidak ada masalah.
Namun warganet alias netizen kerap mengaitkan Denny Caknan dan Bella Bonita dengan Bella Bonita.
Style Bella Bonita saat menemani suaminya manggung pun sempat dinilai mirip Happy Asmara.
Beredar belum lama ini kala Denny Caknan ajak Bella Bonita naik ke atas panggung untuk menemaninta bernyanyi.
Denny Caknan menggandeng erat tangan Bella Bonita seraya bawakan lagu romantis berbahasa Jawa.
Baca juga: Penampakan Hadiah Happy Asmara untuk Pernikahan Denny Caknan, Dipajang di Rumah Suami Bella Bonita
Baca juga: Difitnah Simpanan Pak Danan, Bella Bonita Ungkap Alasan Nikahi Denny Caknan: Ra Sugih Ra Mungkin
Denny Caknan
Bella Bonita
suami Bella Bonita
style Bella Bonita
Happy Asmara
Tribun Jatim
TribunJatim.com
Pengurus Makam Mpok Alpa Selalu Rasakan Hal Tak Biasa Tiap Hari Jumat |
![]() |
---|
Apa Itu Lavender Marriage yang Baru-baru Ini Dibahas Sarwendah, Eks Ruben Onsu: yang Pernah Ngalamin |
![]() |
---|
Gugat Cerai Indra Adhitya Diminta Kembalikan Mas Kawin, Chikita Meidy: Kenyataannya Dia Mencuri |
![]() |
---|
Sosok Razman Nasution Divonis 1,5 Tahun Penjara dan Denda Rp200 Juta, Terbukti Fitnah Hotman Paris |
![]() |
---|
Venna Melinda Mendadak Bahas Anak Durhaka, 'Lupa Waktu Buat Orang Tua', Sindir Verrell Bramasta? |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.