Berita Viral
Nasib Kandungan Aisyah Hijanah, Bayi Lebih Kecil dari Usianya, Ibu Stres Imbas Dipoligami Suami
Aisyah Hijanah menjadi perbincangan publik karena ia dimadu suami saat tengah hamil 5 bulan.
"Manusia hanya bisa berkomentar dan menghukum dari pandangan negatif. Mereka tidak mampu untuk menyelami hati dan akibat dari perbuatan itu, terkadang membuat keadaan menjadi keruh," katanya.
"Tapi tidak pada kami, Allah jaga kebahagiaan kami. Bahagia kami tetap utuh karena takdir tertulis seperti itu. Alhamdulillah, kami bahagia," pungkasnya.
Lebih jauh, sebelumnya kabar Mohd Hazalif alias Alif Teega menikah lagi saat istrinya, Aisyah Hijanah hamil 5 bulan kini dihujat warganet hingga memutuskan memberi klarifikasi.
Dalam unggahan tersebut memperlihatkan potret sang wanita yang bernama Aisyah Hijanah dengan kehidupannya yang hampir sempurna.
Namun kebahagiaan Aisyah tersebut mulai berubah ketika sang suami memutuskan untuk mempoligami dirinya dengan wanita lain disaat ia tengah mengandung anak Alif Teega 5 bulan.
Baca juga: Sosok 2 Artis Cantik Nikahi Pria yang Sama, Akur Bak Kakak Adik Meski Poligami: Maduku Bukan Madumu
"Dia cantik, dia sholehah, dia berpendidikan, dia religius, dia sukses, dia independen, dia berprestasi, dia enterpreneur, dia bisa kasih keturunan, dia cerdas, dia bisa didik anak, dia wanita inspiratif, keluarga yang nyaris sempurna tapi siapa sangka tuhan hadirkan orang ketiga yang kini menjadi istri kedua," tulis keterangan dalam unggahan tersebut.
Bahkan Aisyah Hijanah memberikan ucapan selamat dan menyebut jika suaminya merupakan pinjaman dari Allah yang suatu saat bisa diambil lagi.
"Selamat pengantin baru suamiku, ini takdir buat kita berdua. Dulu saya yakin awak hanya milik saya seorang, tapi hari ini awak dah jadi milik wanita lain juga...
Semuanya hanya pinjaman, suami juga hanyalah pinjaman," tulisnya.
Meski merasa pilu, Aisyah Hijanah justru berbesar hati dan tidak menjelek-jelekkan Alif Teega maupun istri barunya.
"Doakan yang baik-baik untuk kami berdua.
Saya mohon agar tidak mengatakan hal buruk kepada Alif maupun istri barunya," ungkap Aisyah Hijanah.
Sementara itu usai hal tersebut viral, Alif Teega sang suami memberikan klarifikasi.

Ia sengaja mengumumkan pernikahan keduanya untuk menghindari fitnah dan potensi pencemaran nama baik.
"Bismillah
Aisyah Hijanah
selebgram
Malaysia
Alif Teega
poligami
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
berita viral
Pengakuan FT Sebar Video Wahyudin Moridu 'Rampok Uang Negara', Kesal Minta Nikah Tak Dituruti? |
![]() |
---|
Kusmoro Ketua RT Bingung Gaji Naik Cuma Rp 500 Ribu Langsung Habis Dimintai Iuran PMI: Gak Masuk |
![]() |
---|
Sosok Ketua OSIS SMAN Tilap Dana Konser Rp 50 Juta, Sekolah Kaget Ditagih Vendor, Orangtua Datang |
![]() |
---|
Nasib Siti Nurkasih Dibakar Suami, Cekcok Gegara Mi Instan, Warga Teriaki Korban: Keluar! |
![]() |
---|
Klarifikasi Polisi usai Disebut Memeras Rp 3 Juta Hingga Menuduh Chandra Sebagai Maling Motor |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.