Berita Entertainment
Sosok Komika Komentari Baju Putih Najwa Shihab 'Kayak Seprei', Kini Minta Maaf: Pelajaran Berharga
Inilah sosok Felix Seda, komika komentari baju putih Najwa Shihab mirip dengan seprei. Kini minta maaf.
TRIBUNJATIM.COM - Inilah sosok Felix Seda, komika yang sempar viral di media sosial karena leluconnya yang dinilai melecehkan Najwa Shihab.
Lelucon tersebut dilontarkan Felix Seda dalam acara Desak Anies Baswedan di Yogyakarta, Selasa (23/1/2024).
Dalam leluconnya, Felix Seda melontarkan jokes yang menjadikan Najwa Shihab sebagai objeknya.
Ia melontarkan gombalan untuk Najwa Shihab.
jadi pengen saya tidurin," ungkap Felix dalam salah satu beat komedinya.
Kendati begitu, pernyataan itu sontak membuat geram warganet.
Tak sedikit yang menilai lelucon Komika Felix Seda itu telah melecehkan Najwa Shihab.
Baca juga: Singgung Soal MC & Jurnalis, Ganjar Pranowo Diskak Najwa Shihab: Profesi yang Membanggakan Lho
Baca juga: Sosok Izzat Assegaf Putra Najwa Shihab, Wisudawan Universitas Bergengsi di London, Hobi Futsal
Sosok komika ini pun tengah jadi sorotan publik. Bahkan tak sedikit yang penasaran dengan identitasnya.
Lantas siapakah sosoknya ?
Pria itu bernama Felix Juang Seda yang merupakan komika Jogja.
Dikutip dari akun LinkedIn-nya, Felix Seda diketahui merupakan alumni dari program studi Manajemen Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.
Baca juga: Aibnya Dikuliti Nursyah, Arie Kriting Tak Marah, Si Komika Semangat Rebut Hati Ibu Indah Permatasari
Minta Maaf
Akibat viralnya lelucon tersebut, Komika Felix Seda pun akhirnya minta maaf.
Di hadapan Najwa Shihab, Komika Felix Seda menuturkan hal ini dan diunggah ke akun Instagramnya @felixseda.
"Saya Felixius Juang Seda mau meminta maaf ke mbak Najwa Shihab terkait gombalan dari saya waktu tampil di acara Desak Anies Yogyakarta," ujar Komika itu.
Keluarga Capek dengan Ulah Ammar Zoni, Belum Bebas Malah Bisnis Narkoba di Penjara: Beraninya |
![]() |
---|
Awal Mula Kisah Cinta Amanda Manopo dan Kenny Austin, dari Lokasi Syuting Menuju Pelaminan |
![]() |
---|
Imbas Ulah Mantan Karyawan Tilap Rp2 M, Ashanty sempat Tuding Anang Ambil Uang: Atas Perintahnya |
![]() |
---|
Ustaz Derry Sulaiman Syok Ammar Zoni Kena Kasus Narkoba 4 Kalinya, Ungkit Janji Hijrah: Kecewa |
![]() |
---|
Kronologi Ammar Zoni Kepergok Edarkan Narkoba dalam Penjara, Barang Diumpetin di Atap Kamar |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.