Berita Entertainment
Pantas Ayu Ting Ting Gercep Lamaran dengan Lettu Fardhana, Ungkap Mak Comblang: Semi Taaruf Kali Ya
Kisah kenalan sampai lamaran Ayu Ting Ting dengan Lettu Muhammad Fardhana ternyata terbilang singkat.
"Jangka waktunya 10 hari kerja ya, sebaiknya lebih cepat lebih bagus. Yang lebih bagus lagi ya harus yang bersangkutan yang datang," tambahnya.
Meskipun akan menikah di luar Depok, Ibu Bilqis Khumairah Razaq tetap harus mengurus dokumen pernikahan.
"Tetap prosedurnya melalui KUA setempat, nanti dibuatkan surat rekomendasi nikah dari KUA," pungkasnya.
Di sisi lain, Ketua RT setempat juga mengaku belum menerima pengurusan dokumen yang harus dilakukan sebelum menikah.
"Belum ada (Ayu Ting Ting urus surat nikah), tapi memang biasanya kalau mau minta surat kesini dulu," ujarnya, Rabu (7/2/2024).
Pak RT yang tak ingin disebutkan namanya itu, menyarankan awak media untuk konfirmasi langsung dengan pihak keluarga Ayu Ting Ting.
"Kalau mau lanjut ke pihak keluarga aja. Saya gak mau nambah-nambahin, gak mau ngurang-ngurangin," kata dia lagi. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com
| Andre Rosiade Heran Azizah Salsha Kena Cancel Culture, Eks Mertua Pratama Arhan: Kok Diserang Terus? |
|
|---|
| Pesan Menyentuh Andre Taulany untuk Anak-anaknya Usai Resmi Bercerai, Nasib Hak Asuh Anak Terungkap |
|
|---|
| Nasib Hak Asuh Anak Usai Tasya Farasya Cerai dari Ahmad Assegaf, Kaget Mantan Suami Gelapkan Dana |
|
|---|
| Sosok yang Bayar Biaya RS Fahmi Bo, Janji Bantu Cari Kerja, Kini Berangsur Membaik Usai Operasi |
|
|---|
| Pengacara Raden Nuh Tuntut Bayaran Rp250 Juta ke Raffi Ahmad, Nagita Slavina Angkat Tangan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ayu-Ting-Ting-ungkap-sosok-yang-pertemukannya-dengan-Lettu-Muhammad-Fardhana.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.