Berita Entertainment
Kecewanya Sarwendah Tahu Ruben Onsu Drop dari Medsos, Tak Dikabari Meski Masuk RS, Tegur Asisten
Ruben Onsu dilarikan ke rumah sakit, Sarwendah mengaku kecewa tak dikabari oleh asisten sang suami.
"Ndieeee???????? Koq km gk kabarinnn akuu? Aku kaget liat postingan km inii," balas Sarwendah.
Merasa kecewa, Sarwendah menyarankan agar sang asisten untuk mengabari keluarganya terlebih dahulu.
"Kabarin keluarganya ndieee," imbuhnya.
Tak hanya Sarwendah, Jordie Onsu, juga tak tahu menahu kondisi sang kakak.
Dia juga meninggalkan komentar di postingan asisten Ruben Onsu.
Dalam komentar itu, Jordie Onsu mengaku tak dikabari sama sekali.
"Mbak Ndieee, ini di mana? Kamu kok nggak ada chat info aku sama sekali," ujar Jordie Onsu.
Lebih lanjut, Jordie mengaku kaget.
"Aku kaget banget lihat ini. Aku baru tahu dari postingan-mu," pungkasnya.
Sebelum dilarikan ke rumah sakit, keluarga Ruben Onsu sempat dirundung kabar tak mengenakkan.
Isu tersebut menyoroti hubungan Sarwendah dan Betrand Peto.
Keduanya dituding memiliki hubungan spesial.
Ruben Onsu lantas mengomentari hal tersebut.
Ruben Onsu merasa tidak ada yang salah dengan kedekatan Sarwendah dan Betrand Peto selama ini.
Menurutnya, istri dan anak sambungnya tidak melakukan hal terlarang apapun.
Sarwendah
Ruben Onsu
Betrand Peto
Ruben Onsu dilarikan ke rumah sakit
rumah sakit
Tribun Jatim
TribunJatim.com
berita seleb terkini
| Sosok yang Bayar Biaya RS Fahmi Bo, Janji Bantu Cari Kerja, Kini Berangsur Membaik Usai Operasi |
|
|---|
| Pengacara Raden Nuh Tuntut Bayaran Rp250 Juta ke Raffi Ahmad, Nagita Slavina Angkat Tangan |
|
|---|
| Alasan Hotman Paris Buka Lowongan Aspri yang Bisa Bela Diri, Bakal Diajak ke 73 Klubnya |
|
|---|
| Tangis Musdalifah Murka ke Paman, Rumah Orang Tuanya Dilelang Gegara Cicilan Rp200 Juta Tak Dilunasi |
|
|---|
| Kisah Cinta Putri Tanjung dan Guinandra Jatikusumo, Lamaran dan Pernikahan Megah Bernuansa Jawa |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Kecewanya-Sarwendah-Tahu-Ruben-Onsu-Drop-dari-Medsos-Tak-Dikabari-Meski-Masuk-RS-Tegur-Asisten.jpg)