Berita Entertainment
6 Fakta Hubungan Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardhana, Kini Resmi Batal Nikah, Lepas Cincin Lamaran
Berikut beberapa fakta tentang hubungan Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardhana. Kini umumkan putus: kami sudah saling bisa menerima.
Selain itu, calon suami Ayu Ting Ting disebut akan mengenakan seragam dinas saat proses resepsi.
Sedang, Ayu Ting Ting diperkirakan akan memakai kebaya mewah dan panjang.
Ayu Ting Ting dan Lettu Muhammad Fardhana juga dikatakan sudah menyumbangkan beberapa konsep untuk pernikahan mereka.
”Biasanya resepsi pedang pora, prosesi masuk pengantin, kalau tentara tentunya nanti ada prosesi-prosesi pedang pora, kan dia harus melewati proses perizinan dulu. Udah ada sih konsep-konsep, belum bisa dikasih tahu dulu. Kalau untuk prianya pakai baju dinas, pakai baju kebaya (Ayu), tapi aku belum tahu konsepnya Ayu, belum sampai sejauh itu, tapi tentunya biasa pakai kebaya panjang. Tentunya pasti ada request-request tapi nanti belum sampai ke final,” beber Inge selaku pihak WO yang mengurus pernikahan Ayu Ting Ting.
Baca juga: Ayu Ting Ting Tak Terima Muhammad Fardhana Dijuluki Pria Red Flag, Sudah Kantongi Akun Netizen Julid
4. Isu Muhammad Fardhana 'red flag'
Di tengah kabar kebahagiaan Ayu Ting Ting mau menikah, muncul isu kurang menyenangkan dari sang calon suami yakni Muhammad Fardhana.
Pasalnya pria yang berprofesi sebagai TNI tersebut mendadak dijuluki sebagai pria red flag.
Meski tuduhan tersebut belum terbukti kebenarannya, namun sudah jadi sorotan netizen.
Diketahui bahwa pria red flag adalah julukan untuk orang yang mencurigakan atau tanda bahaya dalam suatu hubungan.
Red flag biasanya mengacu pada tanda peringatan yang menunjukkan perilaku tidak sehat atau manipulatif.
Selain itu, istilah red flag juga sering kali digunakan dalam percakapan seputar hubungan yang beracun (toxic) atau penuh kekerasan.
Hal ini terungkap setelah beredar cuitan seorang netizen di Twitter atau X dengan akun @einedame.
Akun tersebut menyebut calon suami Ayu Ting Ting adalah lelaki red flag.
Dirinya mengaku menerima informasi dari orang yang pernah dekat dengan Muhammad Fardhana.
"Abis dikasih tahu soal busuknya calon si Ayu Tingt Ting sama yang pernah dekat sama doi dan nggak jadi gue support you sama doi, mba Ayu," tulis si netizen.
| Pengacara Raden Nuh Tuntut Bayaran Rp250 Juta ke Raffi Ahmad, Nagita Slavina Angkat Tangan |
|
|---|
| Alasan Hotman Paris Buka Lowongan Aspri yang Bisa Bela Diri, Bakal Diajak ke 73 Klubnya |
|
|---|
| Tangis Musdalifah Murka ke Paman, Rumah Orang Tuanya Dilelang Gegara Cicilan Rp200 Juta Tak Dilunasi |
|
|---|
| Kisah Cinta Putri Tanjung dan Guinandra Jatikusumo, Lamaran dan Pernikahan Megah Bernuansa Jawa |
|
|---|
| Sosok dan Karier Kenny Austin yang Kini Jadi Suami Amanda Manopo, Cinlok di Sinetron Cinta Yasmin |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ayu-Ting-Ting-dan-Muhammad-Fardhana-ckjbe84t54.jpg)