Berita Entertainment
Ayah Muhammad Fardana Gagal Dapat Mantu Artis, Hubungan Ayu Ting Ting Kandas Gegara Masalah Prinsip
Dharsyi Akib gagal dapat mantu artis. Kabar putusnya Ayu disampaikan langsung oleh Ayu Ting Ting kepada awak media.
Kagum dengan Sosok Ayu Ting Ting
Dharsyi Akib menilai Ayu Ting Ting merupakan sosok orang yang baik.
Bahkan Dharsyi Akib kagum dengan Ayu Ting Ting karena menjadi single parent selama 10 tahun.
"Ya saya melihatnya baik juga, bayangin aja dia ini kan 10 tahun sendiri, bisa membesarkan anaknya, itu yang saya salut," ungkap Dharsy Akib, dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Jumat (16/2/2024).
Dharsyi sendiri memilih untuk menghiraukan soal latar belakang rumah tangga Ayu Ting Ting sebelumnya.
Menurut Dharsy, setiap manusia pasti memiliki kekurangan dan kelebihannya masing-masing.
"Untuk background ke belakang saya dalam arti kata saya nggak mau tahu lah."
"Yang namanya manusia itu mungkin punya kekurangan dan kelebihan kan," ujarnya.
"Cuman kalau ada namanya kesalahan kita jangan dilakukan lagi gitu kan, ke depannya seperti apa," sambungnya.
Selain itu, Dharsyi pun juga merasa bangga atas sikap yang diperlihatkan Ayu Ting Ting.
Dikatakan Dharsyi, Ayu Ting Ting yakni orang yang sopan serta menghormati orangtua.
"Ya alhamdulilah saya lihat dengan orangtua itu hormat sekali, itu yang saya bangga."
"Jadi dengan orangtua itu dia hormat sekali, kemarin itu dia ketemu salim," paparnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Berita Artis dan Berita Jatim lainnya
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
TribunJatim.com
Ayu Ting Ting
Lettu Fardana
Tribun Jatim
Dharsyi Akib
Rakaya
TribunEvergreen
batal menikah
Bilqis
berita artis
jatim.tribunnews.com
| Rasa Masakan Peserta MasterChef Indonesia, Chef Juna Jujur Tidak Enak, Sering Buang Bukan Akting | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Chef-Juna-jujur-terkait-rasa-masakan-peserta-MasterChef-Indonesia.jpg)  | 
|---|
| Pengakuan Pak Tarno Dituding Mengemis Lagi, Diajak Orang Foto dan Dikasih Uang: Nggak Minta | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Pak-Tarno-kembali-viral-usai-dituding-mengemis-lagi.jpg)  | 
|---|
| Ruben Onsu Ngamuk Disebut Ayah yang Gagal dan Pencitraan, eks Suami Sarwendah: Bingung Sama Manusia | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ruben-Onsu-Ngamuk-Disebut-Ayah-yang-Gagal-dan-Pencitraan-eks-Suami-Sarwendah-Bingung-Sama-Manusia.jpg)  | 
|---|
| Tawa Santai Nikita Mirzani Setelah Divonis 4 Tahun Penjara, Ngaku Ngira Malah 30 Tahun | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Nikita-Mirzani-santai-divonis-4-tahun-penjara.jpg)  | 
|---|
| Lagu Hampa Ari Lasso Ternyata Kisahkan Anaknya yang Meninggal di Kandungan, sang Penyanyi: Merinding | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Lagu-Hampa-Ari-Lasso-Ternyata-Kisahkan-Anaknya-yang-Meninggal-di-Kandungan-sang-Penyanyi-Merinding.jpg)  | 
|---|

 
			:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Dharsyi-Akib-gagal-dapat-mantu-artis.jpg)
:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Chef-Juna-jujur-terkait-rasa-masakan-peserta-MasterChef-Indonesia.jpg) 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Nikita-Mirzani-santai-divonis-4-tahun-penjara.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Lagu-Hampa-Ari-Lasso-Ternyata-Kisahkan-Anaknya-yang-Meninggal-di-Kandungan-sang-Penyanyi-Merinding.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ivan-Gunawan-kaget-lihat-penampilan-baru-Melda-Safitri.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Penyanyi-Rossa-mengaku-sudah-menulis-surat-wasiat-harta-warisan.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/baru-saja-lahir-potret-anak-pertama-raisa-dan-hamish-daud-curi-perhatian.jpg) 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.