Berita Entertainment
Sosok Fadli Akhmad, Presenter Kondang Tak Mau Ambil Acara Gosip Sepulang Ibadah Haji: Sudah Cukuplah
Sosok presenter kondang tak mau ambil job acara gosip sepulang Ibadah Haji. Merasa sudah cukup.
Namun, karena masih belum 100 persen sembuh, masih ada selang di perutnya.
"Saya minta pulang karena ada kerjaan yang harus dikerjain, pulang masih ada selang di perut," ujarnya.
Kini, Fadlan harus menjaga pola makan dengan mengonsumsi makanan rebus-rebusan, serta menghindari makanan yang berkolestrol atau berlemak.
5. Berterimakasih pada Lyra Virna
Fadlan Muhammad pun mengucapkan terimakasih pada sang istri karena sudah menemaninya selama sakit.
"Terimakasih istriku tercinta yang selalu mendampingi dalam suka dan duka hidup ini,
Semoga Allah SWT selalu memberikan keberkahan pada keluarga kita,
Memberikan umur yang panjang kepada kita sampai kita bisa menua bersama sampai kita punya cucu dan cicit ya sayang.... Aamiin ya Rabbal Alaamiin".
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com
Berita Seleb lainnya
| Alasan Pernikahan Hotman Paris Masih Awet dengan Istri, 37 Tahun Nikahi Agustianne: Percaya |
|
|---|
| Sosok yang Mewarisi Harta Rossa, Sang Diva sudah Menuliskan Surat Wasiat: Aku Selalu Siapin |
|
|---|
| Raisa dan Hamish Daud Resmi Putuskan Berpisah, Bongkar Nasib Putri Semata Wayang: Tugas Seumur Hidup |
|
|---|
| Mengintip Rumah Muzdalifah yang Disebut Menyeramkan, Padahal Mau Dijual Rp100 Miliar ke Willie Salim |
|
|---|
| Ucapan Hamish Daud soal Tipe Istri Viral usai Digugat Cerai Raisa, Lebih Pilih Ibu Rumah Tangga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Fadli-Akhmad-tak-mau-jadi-host-acara-gosip.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.