Berita Arema FC
Respon Pelatih Joel Cornelli Soal Hasil Minor Arema FC Main di Stadion Soepriadi, Bukan Kandang Asli
Hasil Minor yang selalu didapatkan Arema FC saat main di laga kandang juga menjadi sorotan dari pelatih Joel Cornelli
Penulis: Rifki Edgar | Editor: Samsul Arifin
Arema FC Official
Pelatih Arema FC Joel Cornelli saat memimpin para pemain Arema FC latihan di lapangan Universitas Brawijaya pada Jumat (8/11/2024).
Hasil minor yang diraih di kandang ini akan menjadi pekerjaan rumah bagi Joel Cornelli.
Masih ada tiga pertandingan yang harus dijalani oleh Arema FC saat bermain di Stadion Soepriadi Blitar sebelum pindah ke Stadion Kanjuruhan.
Apabila mengacu pada jadwal pertandingan kompetisi Liga 1 hingga akhir tahun ini, Singo Edan akan menghadapi Persita Tangerang, Persis Solo dan PSBS Biak.
Baca juga: BOLA TERPOPULER: Rencana Lionel Messi setelah Pensiun - Striker Arema FC jadi Top Skor Sementara
"Kami berusaha untuk menemukan keseimbangan dan mencoba untuk mencari solusi agar kami dapat memiliki performa yang sama saat bermain di kandang," tandasnya.
Tags
Pelatih Arema FC Joel Cornelli
Stadion Soepriadi
berita Arema FC terkini
Arema FC
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
Berita Terkait: #Berita Arema FC
| Modal Apik Arema FC Jelang Lawan Persebaya, Belum Terkalahkan di Laga Tandang |
|
|---|
| Pelatih Arema FC Marcos Santos Genjot Mental Pemain Jelang Lakoni Laga Panas Lawan Persebaya |
|
|---|
| Derby Jatim Persebaya vs Arema FC, Duel Syarat Gengsi Tanpa Dua Pemain Kunci |
|
|---|
| Stadion Kanjuruhan Belum Bertuah Bagi Arema FC, Singo Edan Tak Pernah Raih Poin Penuh |
|
|---|
| Arema FC Kalah 1-2 Lawan Persija, Pelatih Marcos Santos Minta Maaf Akui Pemain Kelelahan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Pelatih-Arema-FC-Joel-Cornelli-saat-memimpin-para-pemain-Arema-FC-la.jpg)