Berita Viral
3 Tukang Ojek Paksa Ibu dan Bayi Turun dari Taksi Online saat Hujan, Bawa Batu Mau Pecahin Kaca
Seorang ibu dan bayi dipaksa tiga tukang ojek pangkalan turun dari taksi online di Stasiun Tigaraksa, Kabupaten Tangerang.
Editor:
Arie Noer Rachmawati
Dok. Tangkap layar video via KOMPAS.com
PEMAKSAAN - Tangkapan layar video viral ibu dan bayi dipaksa turun taksi online oleh ojek pangkalan di Stasiun Tigaraksa, Jumat (25/7/2025). Kini, tiga pelaku ditangkap polisi.
"Langkah pengamanan ini dilakukan tim penyidik sebagai upaya pencarian fakta terjadinya pelanggaran tindak pidana dalam insiden perselisihan antara opang dan taksi online. Untuk saksi kita nanti akan juga dilakukan upayakan pemeriksaan," tambahnya.
Peristiwa pemaksaan itu sebelumnya terekam dalam video berdurasi 19 detik yang viral di media sosial.
Dalam rekaman yang diunggah akun Instagram @abouttngid, tampak sejumlah orang mengerubungi mobil dan memaksa penumpang perempuan yang membawa bayi keluar dari kendaraan saat hujan deras.
"Ini ojek di Stasiun Tigaraksa ngotot kali. Ini bawa bayi," terdengar suara perekam dalam video.
Tags
tukang ojek pangkalan
taksi online
Stasiun Tigaraksa
viral di media sosial
Sharon Manuela
pemaksaan
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
berita viral
Berita Terkait: #Berita Viral
| Cara Culas Kades Cs Tilap Dana Desa Rp 577 Juta, Mark Up Harga Belanja hingga Buat LPJ Fiktif |
|
|---|
| Tangis Tukang Tambal Ban saat Baca Al-Quran Masuk Pengeras Suara Masjid, Sempat Bikin Kaget Warga |
|
|---|
| Santri dari Jember Ditemukan Satpol PP Penuh Luka Tengah Malam, Tak Ingat Caranya Bisa di Banyuwangi |
|
|---|
| Ahmad Driver Ojol Narik Naik Sepeda Ontel karena Motornya Dicuri, Anak Sakit hingga Istri Meninggal |
|
|---|
| Tiap Hari Minta Makan Gratis, Pria ini Malah Mengamuk Pecahkan Kaca di Warung usai Dinasihati |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/ibu-dan-bayi-dipaksa-turun-taksi-online-oleh-ojek-pangkalan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.